Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- membawa
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

membawa (root: bawa)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
bawa,  membawa,  membawa-bawa,  membawakan,  terbawa,  bawaan,  berbawaan,  pembawa,  pembawaan,  berpembawaan,  sepembawa 

membawa [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ba·wa v, mem·ba·wa v 1 memegang atau mengangkat sesuatu sambil berjalan atau bergerak dr satu tempat ke tempat lain: ia - oleh-oleh untuk adiknya; hari ini ia tidak - uang sepeser pun; 2 mengangkut; memuat; memindahkan; mengirimkan: kami menyewa kendaraan untuk - belanjaan kami ke rumah; 3 mengajak pergi; pergi bersama-sama; memimpin: sewaktu pembantunya pulang ke kampung, ia terpaksa - anaknya ke pasar; pemimpin-pemimpin kita berusaha - kita ke kemakmuran; 4 mendatangkan; mengakibatkan; menyebabkan: kopor seberat ini tidak akan - oleh anak itu; 5 menarik atau melibatkan (dl urusan, perkara, dsb): dl urusan itu, kamu jangan sampai - nama keluargamu;
- adat haid; - agama memeluk agama; - alamat memberi alamat; menandakan; - aturan sendiri cak menurut kehendak hati sendiri; - bekas berakibat; ada akibatnya; - berat mengandung (hamil); - berunding mengajak berunding; - bulan haid (mendapat kain kotor); - diri 1 pergi ke ...; 2 menempatkan diri sebagaimana mestinya; menyesuaikan diri; berkelakuan patut; - duduk menyilakan duduk; - gelak memaksa tertawa; menyebabkan tertawa; - halnya pergi untuk mencari penghidupan; - hati 1 mencurahkan isi hatinya (kpd); 2 terpengaruh; menjadikan kecil hati (marah); - iman memeluk agama; - jalan menunjukkan jalan; - kacau menyebabkan kacau (rusuh); menimbulkan kekacauan; - kakinya pergi ke mana saja dng tidak tentu arah dan tujuannya; - ke air menyunati; mengkhitankan; - lagu menyanyikan lagu; - laku menempatkan diri sebagaimana mestinya; berkelakuan patut; - lari melarikan; - mati 1 menyebabkan mati; 2 membawa sampai ke kubur; - maut membawa mati; - mulut datang hanya untuk bercakap-cakap dan makan-makan; - nasib pergi untuk mencari penghidupan; - perut datang untuk meminta makan; - salah salah paham; salah mengerti; - singgah menyilakan singgah (mampir); - tempurung ki mengemis; - untung 1 mendatangkan untung; 2 pergi untuk mencari penghidupan;
mem·ba·wa-ba·wa v melibatkan (ke dl urusan atau perkara); menyangkut-nyangkutkan: perkara ini adalah urusanmu, jangan - orang lain;
mem·ba·wa·kan v 1 membawa sesuatu untuk orang lain: ia - adiknya buah-buahan; 2 menyebabkan; mengakibatkan; mendatangkan: usaha yg - keuntungan; 3 membacakan (puisi); menyampaikan: besok ia akan - puisi ini di atas pentas; 4 menyanyikan: dl perlombaan menyanyi itu, dia - lagu pilihan yg menjadi kesenangannya;
ter·ba·wa v 1 sudah dibawa; 2 tidak sengaja dibawa serta: pakaian-pakaian yg tidak perlu - juga; 3 terlibat (dl perkara, urusan, dsb); tersangkut; terseret; terbawa-bawa: kepala kampung itu pun - juga dl perkara penjualan tanah yg tidak sah itu; 4 dapat dibawa: kopor seberat ini tidak akan - oleh anak itu; 5 disebabkan oleh: hal ini - oleh keadaan masyarakat;
ba·wa·an n 1 barang-barang yg dibawa (diangkat dsb): -nya dr luar negeri dikenakan pajak; 2 harta benda yg dibawa pd ketika kawin: apabila bercerai, - perempuan tetap menjadi hak si perempuan; 3 buah tangan; oleh-oleh: apabila nenek datang, tentu banyak - untuk cucunya; 4 pembawaan; sifat (tabiat dsb) yg dibawa sejak lahir; 5 akibat (dr): kekacauan ini adalah - perang yg baru lalu;
ber·ba·wa·an v berpadanan (dng); selaras (dng): gadis itu menari - dng musik pengiringnya;
pem·ba·wa n 1 orang yg membawakan: dialah - berita ini; 2 alat untuk membawakan;
- acara pengacara; pewara; - suara juru bicara; penyambung lidah;
pem·ba·wa·an n 1 proses, cara, perbuatan membawa atau membawakan; 2 sifat (tabiat dsb) yg dibawa sejak lahir; bakat (kepandaian dsb); kecenderungan (hati): meskipun ada - berdagang, harus ada modal juga; barangkali sudah - hidupnya, sudah nasib hidupnya;
ber·pem·ba·wa·an v mempunyai pembawaan (kecenderungan dsb); berbakat;
se·pem·ba·wa n 1 arah ke mana saja dibawa oleh: tidak semua keputusan yg mereka ambil berdasarkan rasio semata, mereka lebih senang melangkah - intuisi; 2 sebanyak yg dapat dibawa;
- kakinya ki ke mana saja, tidak tentu arah dan tujuannya

membawa [THESAURUS]

bawa v angkat;

membawa v 1) melanting, memanggul, memapah, membagul, membahu, membibit, membimbit, membopong, memboyong, memikul, memompong, memondong, menandu, menanggung, menatang, menating, mencangking, menceteng, mendagang, mendukung, menenteng, mengacak galas, mengambin, mengangkat, mengangkit, mengangkut, mengantar, mengawatkan, mengelek, mengemban, mengempo, mengepit, menggalas, menggandar, menggandeng, menggembol, menggendong, menggeser, menggondol, menggonggong, menggotong, mengusung, menjaja, menjangki, menjangkih, menjimbit, menjinjing, menjulang, menjunjung, menuntun, menyandang, menyelampai, menyeret, menyompoh, menyundut, menyunggi;
2) memindahkan, memuat, menarik, mendorong, mengalihkan, mengambil, mengapalkan, mengajak, menggelandang, menggiring, mentransfer;
3) mendatangkan, mengakibatkan, mengantar, mengundang, menyebabkan;
4) mengemudikan, mengendarai, menjalankan, menyetir, menyopiri;

~ alamat menandakan, mengalamatkan, mengindikasikan, mengisyaratkan, menunjukkan;

~ berat berbadan dua, berisi, besar perut, buncit, bunting, duduk perut, hamil, mengandung, sarat;

~ diri membawa laku, menempatkan diri, menyesuaikan diri, berangkat, pergi;

~ lari melantah, melarikan, menculik, meng-gondol;

~ salah salah mengerti, salah paham;

membawa-bawa v melibatkan, membabitkan, membelit, menyangkut-nyangkutkan, menyeret-nyeret, merawitkan, merembet;

membawakan v 1) mengantarkan, menatangkan, menayangkan;
2) mempresentasikan, mengetengahkan, menyajikan, menyampaikan;
3) melagukan, melantun kan,mendeklamasikan, mendendangkan, mengalunkan, menyanyikan;
4) memainkan, memanggungkan, mementaskan, mempergelarkan, mempertontonkan, mempertunjukkan, mengangkat;

pembawa n 1) pengantar, pengangkat, pengangkut;
2) pengantara, penyebab;

~ acara pewara, protokol;

pembawaan n adat, bakat, bawaan, darah, fiil, fitrah, jibilah, karakter, kebiasaan, kepribadian, khuluk, kodrat, perangai, personalitas, resam, sifat asal, tabiat, takdir, talen, talenta, temperamen, watak;

bawaan n 1) buah tangan, oleh-oleh;
2) antaran, beban, bestelan, kiriman, muatan, pikulan, tayangan;
3) akibat, dampak, efek, konsekuensi;
4) pembawaan;

terbawa-bawa v 1) terbabit, terbelit, tercemplung, terendong, tergiring, terjerumus, terkancah, terkebat, terlibat, terpalit, tersangkut, terseret, tertarik;
2) terpengaruh;

berbawaan a berpadanan, cocok, harmonis, sebati, selaras, seragam, sebahu, serasi, sesuai;

berpembawaan n berbakat, berdarah

membawa [KAMUS SEASITE]

bawa : : : Mengangkat sesuatu dari satu tempat ke tempat yang lain.
Definisi Singkatbring, bring along. MEM-: carry; bring, take along. Also MEM--KAN, TER-.
Definisi Inggris^*bring, bring along. *MEM-: 1 carry. 2 bring, take along. *MEM--KAN: bring s.t. for s.o. *TER-: taken along(accidentally).
Contoh Apa saja yang kamu BAWA hari ini. => What all did you BRING today?
Apakah anda mau menolong saya MEMBAWA barang ini? => Do you want to help me CARRY this thing?
Setiap pulang dari bepergian ibu selalu MEMBAWAKAN oleh-oleh untuk kami. => Everytime she returns from a trip, mother always BRINGS presents for us.
Dia hilang tenggelam di sungai karena TERBAWA arus. => He disappeared in the river because he was CARRIED AWAY by the current.
Jangan terlalu pelit karena harta tidak akan DIBAWA mati. => Don't be too stingy because your wealth can't BE TAKEN ALONG when you die.
Dengarkan kata

membawa [KAMUS INDONESIA]

bawa bring

bawa carry

bawa take

membawa [KAMUS GLOBAL]

airborne ks. 1 naik di udara, terbang, ada di udara.The jet was quickly a. Jet itu cepat sekali naik di udara. 2 diangkut dengan kapal udara. a. troops pasukan yang diangkut dengan kapal udara.

bear kb. beruang.-kkt (bore, borne) 1 memikul 2 tahan, betah.3 menunjang.4 melahirkan.5 menanggung.6 menghasilkan 7 mengemban, memikul. 8 mengandung.9 memuat.-kki 1 membelok.2 menuju. to b. down berusaha keras.to b. down on 1 memusatkan diri pd, berusaha

bearer kb. pembawa (surat).

bring kkt. (brought) 1 membawa. 2 mengambilkan 3 membawakan.4 mengajukan.to b. about 1 menghasilkan 2 menimbulkan. 3 menyebabkan. 4 mengadakan. to b. around 1 menginsyafkan, menyakinkan 2 menyadarkan. membawa. to b. ashore mendaratkan.

carrier kb. 1 alat pengangkut, perusahaan pengangkutan. 2 penyebar, pembawa. carrier-based ks. yang berpangkalan di kapal induk.

carry kkt. (carried) 1 mengangkat. 2 membawa. 3 mempunyai. 4 memenangkan. 5 menggotong, mengangkat. 6 menerima, meloloskan. 7 mempengaruhi. 8 memikul. 9 menjual. 10 memuat. - kki. terdengar.

cast kb. 1 pembalut (dari) gigi. 2 Thea.: para pelaku. 3 cetakan. 4 warna tambahan, semu. -kkt. (cast) 1 melemparkan (a stone, line). 2 membuat. 3 memberikan, memasukkan. -casting kb. 1 Thea.: pemilihan pemain-pemain. 2 tuangan.

disposition kb. 1 watak. 2 pembagian, penempatan. 3 penyusunan, pengaturan. 4 kecondongan.

faculty kb. (j. -ties) 1 staf pengajar disekolah (tinggi). 2 kemampuan, kecakapan. 3 pancaindera. 4 fakultas.

ferry kb. (j. -ries) 1 perahu/kapal tambang, tambangan. 2 menerbangkan pesawat udara untuk diserahkan kepada yang membeli. -kkt. menambangkan.

get kkt. (got, gotten) 1 memperoleh. 2 menerima. 3 membeli. 4 mengambil. 5 mengambilkan. 6 memecahkan. 7 mengejar. 8 kena. 9 mendapat. 10 mempunyai, memperoleh. 11 menangkap. 12 Sl.: mengerti. 13 memanggil.14 membukakan. 15 mengangkat, terima. 16 menyuruh.

guide kb. 1 buku pedoman. 2 pandu, pemandu. -kkt. 1 mengemudikan (a car, boat). 2 menuntun. 3 menjadi penunjuk jalan. 4 mempedomani. g. word kata penunjuk. -guided ks. kendali. -guiding ks. yang menuntun. g. principle asas/prinsip sebagai pedoman/penuntun.

handy ks. 1 cekatan, ringan tangan. 2 berguna. 3 dekat. -handily kk. dengan mudah.

import kb.; im'powrt kkt./ kb. 1 impor. i. trade perdagangan impor.2 maksud, makna, arti.3 kepentingan.-imports j. barang-barang impor.-kkt. mengimpor, mendatangkan barang-barang dari luar negeri. imported goods barang-barang impor/ yg diimpor.

incur kkt. (incurred) 1 mendatangkan. 2 mengadakan. to i. expenses mengadakan pengeluaran.

introduction kb. 1 perkenalan, pengenalan. 2 kata pengantar, kata pendahuluan, prawacana, prakata. 3 pengantar.

lead kb. timah. l. pencil potlot. lead-colored ks. lebam(-hitam), kelam(-lebam). Inf.: lead-pipe cinch a) kepastian, hal yang sudah pasti. b) gampang mudah.

marshal kb. 1 marsekal (AD). 2 polisi (di A.S.). 3 pemimpin (of a parade). -kkt. menyusun. to m. (o's) facts menyusun fakta-fakta.

mien kb. sikap, air muka, rupa, wajah.

take kb. 1 akibat 2 Sl.: pendapatan, penerimaan (at a sale). 3 Sl.: pengambilan (of a movie). -kkt. (took, taken) 1 mengambil). 2 menerima (a bribe).3 memerlukan.4 membawa. 5 menggunakan.6 melakukan. 7 memegang (o's hand). 8 naik (a vehicle). 9 menuruti.

talent kb. bakat, pembawaan. He is loaded with t. Ia berbakat sekali.

aturan (root: atur)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
atur,  beratur,  beraturan,  mengatur,  mengaturkan,  teratur,  keteraturan,  aturan,  peraturan,  pengatur,  pengaturan 

aturan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1atur v, ber·a·tur v 1 disusun baik-baik (rapi, tertib): segalanya ~ baik-baik; 2 berbaris rapi; antre: yg mau masuk, harus ~;
ber·a·tur·an v 1 dng aturan; teratur baik-baik; memakai aturan; 2 tahu aturan (sopan santun);
meng·a·tur v 1 membuat (menyusun) sesuatu menjadi teratur (rapi); menata: dialah yg ~ ruangan ini; 2 mengurus: siapa yg ~ rumah tanggamu?; 3 merangkai; menyusun (tt bunga): ia ahli dl hal ~ bunga;
meng·a·tur·kan v menata (mengatur) sesuatu untuk pihak lain;
ter·a·tur v sudah diatur baik-baik (rapi, beres); berturut-turut dng tetap;
ke·ter·a·tur·an n kesamaan keadaan, kegiatan, atau proses yg terjadi beberapa kali atau lebih; keadaan atau hal teratur;
atur·an n 1 hasil perbuatan mengatur; (segala sesuatu) yg sudah diatur: ~ rumahnya secara Barat; 2 cara (ketentuan, patokan, petunjuk, perintah) yg telah ditetapkan supaya diturut: kita harus menurut ~ lalu lintas di jalan ; bagaimana ~ minum obat ini?; 3 tindakan atau perbuatan yg harus dijalankan: panitia sedang membicarakan ~ memberantas penyakit malaria; 4 adat sopan santun; ketertiban: dia tidak tahu ~; 5 cak seharusnya; menurut (kebiasaan dsb); biasanya: ~ (nya) dia harus datang sendiri;
~ pranata aturan yg mengatur nilai-nilai sosial yg berlaku dl suatu masyarakat;
per·a·tur·an n 1 tataan (petunjuk, kaidah, ketentuan) yg dibuat untuk mengatur: ~ gaji pegawai; ~ pemerintah; 2 hubungan keluarga (kpd): bunda raja Ahmad itu ~ saudara dua pupu kpd ayahanda;
~ delisting n peraturan pencoretan saham dr bursa; ~ hukum prinsip yg menyatakan bahwa keunggulan hukum membatasi pejabat negara dl menyelenggarakan kekuasaannya; ~ pemerintah bentuk perundang-undangan yg dibuat atau ditetapkan oleh presiden untuk melaksanakan undang-undang; ~ presiden peraturan yg dikeluarkan oleh presiden untuk melaksanakan ketetapan presiden;
peng·a·tur n orang (badan dsb) yg mengatur; alat untuk mengatur: persimpangan jalan yg ramai dilengkapi dng lampu ~ lalu lintas;
~ iklim 1 sekumpulan faktor yg menentukan keadaan iklim suatu daerah; 2 sistem yg mengubah atau mengatur iklim suatu daerah;
peng·a·tur·an n proses, cara, perbuatan mengatur

3atur Mk v, meng·a·tur v 1 mencocok: ~ merjan; 2 mengeluani; mencocok: ~ hidung kerbau;
meng·a·tur·kan v mengatur

aturan [THESAURUS]

atur, beratur 1) v antre, berbanjar, berbaris, berderet, berduyun-duyun, berjajar, berjejer, bersusun, berurut;
2) a bersusun, rapi, teratur, tertata, tertib;

mengatur v 1) membanjarkan, membariskan, membereskan, menata, menderetkan, mengatak, mengategorikan, mengedit, mengelompokkan, mengemaskan, mengeset, menggolongkan, mengklasifikasikan, mengurus, menjejerkan, menyetel, menyusun, merapikan;
2) memanipulasi, mendalangi, mengasuh, mengelola, mengendalikan, mengerjakan, menggarap, mengolah, mengontrol, mengoperasikan, mengotaki, menjalankan, menyelenggarakan, menyelesaikan, menyetir (ki), merancang, merekayasa (ki), merencanakan;
3) menga-rang, menjalin, merangkai, mereka, meronce;
4) mendikte, memerintah;
ant merusak

pengatur n organisator, pembentuk, pembuat, pengarang, pengatak, pengelola, pengendali, pengurus, penyelenggara, penyusun, perakit, pereka;
ant perusak

pengaturan n 1) harmonisasi, koordinasi, penataan, pengelompokan, penggolongan, pengklasifikasian, penyelarasan, penyerasian, penyusunan, sistematisasi;
2) kontrol, pengarahan, pengendalian, sistematika;

aturan n adat, hukum, kaidah, kanun, ketentuan, metode, norma, patokan, peraturan, petunjuk, preskripsi, rel (ki), resam, sistem, susunan, tata cara, tata tertib, tatanan;

teratur a 1) apik, koheren, runtut, sistematis, terkendali, terkonsolidasi, terorganisasi, terpadu, terstruktur, tertata, tertib, urut, terpimpin;
2) berirama, harmonis, ritmis;
3) berkala, konstan, periodik, regular, tetap, rutin;
ant semrawut

beraturan 1) a berdisiplin, berpola, teratur, tersusun, tertata, tertib;
2) sopan, tahu aturan;
ant berantakan

peraturan n 1) cara, gaya, kaidah, order, patokan, prinsip, reglemen, sistem, susunan, syarat, tata, tata tertib, tatanan;
2) anggaran dasar, beleid, hukum, kanun, kebijakan, konstitusi, qanun, regulasi, statuta, undang-undang;

keteraturan n keharmonian, kecocokan, keseimbangan, keselarasan, keserasian, kesesuaian, ketertiban, konsistensi

aturan [KAMUS SEASITE]

atur : : : Susun.
Definisi Singkatarrange. BER-: be arranged, be in order. Also MENG-, MENG--KAN, TER-, +
Definisi Inggris^*arrange. BER-: be arranged, be in order. *MENG-: 1 put in order. 2 regulate, organize, monitor. 3 arrange, settle. *MENG--KAN: put in order for s.o. *TER-: in order, arranged. *-AN: 1 arrangement. 2 regulation, rule. 3 directions, instructions. PENG--AN: arrangement, control. *PER--AN: 1 regulation. 2 system of organization.
Contoh ATUR baik-baik bajumu di dalam lemari! => ARRANGE your clothes well in the wardrobe!
Bosan tinggal di sini, semuanya serba DIATUR! => It's boring staying here, everything is completely ORDERED!
Tidak mudah lho MENGATUR murid taman kanak-kanak! => It isn't easy, you know, MONITORING kindergarten students!
Setiap pagi pembantunya yang MENGATURKAN kamar tidurnya. => Every morning, his maid STRAIGHTENS UP his bedroom.
Makan yang TERATUR akan baik bagi kesehatan. => REGULATED eating habits will be good for your health.
Banyak undang-undang baru dalam ATURAN lalu lintas. => There are many new laws in the REGULATION of traffic.
PERATURAN perpajakan ini memberatkan petani. => This tax SYSTEM burdens the farmers.
Dengarkan kata

aturan [KAMUS INDONESIA]

atur arrange

atur (phrase) to arrange

aturan [KAMUS GLOBAL]

anyhow kk. 1 bagaimanapun juga. I'm sure he would have gone a. Saya yakin bahwa ia bagaimanapun juga akan pergi. 2 toh, namun demikian. Idid not want to go, but I went a. Saya tidak ingin pergi, tetapi saya toh pergi. = ANYWAY.

arrange kkt. 1 menyusun, menata. 2 mengadakan. 3 mengatur. 4 menyusun, mengubah. 5 menetapkan

arrangement kb. 1 rencana 2 susunan, rencana. 3 aransemen, susunan musik. 4 persiapan. 5 penetapan.

canon kb. 1 peraturan-peraturan/dalih-dalih agama. 2 norma, ukuran.

consistent ks. 1 tetap, konsekwen. 2 cocok, bersesuaian. -consistently kk. terus-menerus, tetap.

deploy kkt. menyebar(kan). to d. the Marines menyebarkan prajurit-prajurit KKO .

desultory ks. tidak berketentuan. a d. conversation percakapan yang tidak berketentuan. d. study cara yang tidak berketentuan.

disorderly ks. kacau, yang melanggar peraturan. d. conduct perbuatan melanggar peraturan.

disorganize kkt. mengacaukan, menyebabkan berantakan. -disorganized ks. berantakan, tidak teratur, kacau, bingung.

dispose kkt. mengatur. -kki. menentukan. to d. of 1 membuang. 2 memberikan.3 makan, 4 menjual, 5 menyelesaikan. 6 mengalahkan. -disposed ks. 1 ingin. 2 cenderung.

engineer kb. 1 masinis (on a railroad, ship). 2 insinyur. 3 zeni. -kkt. 1 merencanakan, mengusahakan rencana, mengatur dengan trampil. 2 membangun.

fix kb. 1 kesulitan. 2 Nav.: penentuan posisi. 3 Sl.: suapan. 4 Narc.: Sl.: dosis obat bius. -kkt. 1 memperbaiki, membetulkan. 2 menyediakan. 3Inf.: mengatur, merapikan. 4 Inf.: main kongkalikong, menyuap. 5mengatur, mengurus. 6 menentukan. - fixed

haphazard ks. sembarangan, serampangan, sembrono. -haphazardly kk. dengan sembrono.

irregular kb. tentara/pasukan liar. -ks. 1 yang tidak ditentukan. 2 luar biasa, lain daripada biasa. 3 tidak berketentuan. 4 (not in order) tidak beres. 5 tidak rata. an i. lot tanah yang tidak rata.

irregularity kb. (j. -ties) 1 ketidakberesan. i. in the accounts ketidakberesan dalam keuangan. 2 Hyg.: sembelit, sukar kebelakang. 3 ketidakteraturan (in breathing).

law kb. 1 hukum. 2 dalil. 3 alat-alat hukum, polisi. 4 undang-undang. law-abiding ks. yang patuh pada hukum. l. court pengadilan (hukum), kantor pengadilan. l. enforcement pelaksanaan hukum.

marshal kb. 1 marsekal (AD). 2 polisi (di A.S.). 3 pemimpin (of a parade). -kkt. menyusun. to m. (o's) facts menyusun fakta-fakta.

mess kb. 1 ruang makan. m. hall kantin, ruang makan. 2 barang-barang yang kotor dan berantakan. -kkt. 1 mengotori. 2 mengacaukan.

messy ks. morat-marit (of a room). 2 kotor (of hands, clothes)

method kb. metode, cara. There's m. in her madness Dia punya cara dan pemikiran yang kelihatannya tolol, tapi sebenarnya pintar.

methodical ks. metodis.

order kb. 1 perintah. 2 pesanan. 3 urutan. 4 tatatertib, ketenteraman. 5 orde. 6 golongan, orde. 7 acara. 8 (decoration) medali, tanda jasa. -ordering kb. mengadakan pesanan- pesanan, pemesanan.

orderly kb. 1 (hospital) perawat, mantri, jururawat, ordonan. 2 Mil.: ordonan, pengawal. -ks. 1 rapi. o. room kamar yang rapi. 2 tertib. o. crowd kelompok atau orang banyak yang tertib.

pair kb. 1 sepasang. 2 pasangan.

preach kkt. 1 mengajarkan (the Gospel). 2 menasehati. -preaching kb. khotbah, pengajaran. 2 penyebaran kata-kata nasehat.

procedure kb. 1 cara, jalan. What p. did you follow ? Cara bagaimana yang kau ambil ? 2 prosedure. 3 tatacara. the correct p. tatacara yang tepat.

regulate kkt. 1 mengatur. 2 menyetel (the carburetor). -regulating kb. pencocokan, penyetelan. r. of a compass pencocokan sebuah kompas.

regulation kb. peraturan. army regulations peraturan-peraturan tentara/ketentaraan.

rule kb. 1 peraturan. 2 kebiasaan. 3 kekuasaan. 4 kaidah. 5 belebas, mistar. -kkt. 1 menguasai (s.o.). 2 memerintah (a country). 3 mengepalai (an office). 4 menguasai, mengendalikan (o's possions). 5 memutuskan. 6 menggarisi. --ruling kb. putusan.

set kb. 1 kumpulan. 2 suiran, letak rambut (of women's hair). 3 perlengkapan. 4 setelan. 5 (TV) pesawat. 6 tempat. 7 Tenn.: set. 8 perangkat(an). 9 set, buku. 10 bidang, orang yang kepentingannya sama.

sendiri

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja, Kata Keterangan
 : 
sendiri,  sendiri-sendiri,  bersendiri,  menyendiri,  menyendirikan,  tersendiri,  sendirian,  penyendiri,  penyendirian,  kesendirian,  sendirinya,  dng - 

sendiri [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

sen·di·ri adv 1 a seorang diri; tidak dng orang lain: ia tinggal -- di rumah itu; ia pergi ke Bandung -- saja; 2 a tidak dibantu (dipengaruhi) orang lain: rencana itu adalah hasil pikirannya --; 3 a tidak dibantu alat lain; otomatis: radio yg dapat berhenti --; berdiri -- , tidak diperintah orang lain; 4 n kepunyaan dr yg disebut (yg bersangkutan), bukan kepunyaan orang lain: ia tinggal di rumahnya --; 5 n diri dr yg bersangkutan (bukan wakil atau pengganti); orang yg sesungguhnya (berkepentingan): pelamar harus datang --; dr dia -- saya tidak pernah menerima surat; 6 a terpisah dr yg lain; terasing; sendiri-sendiri: setiap orang diperiksa --; 7 a yg paling: ia selalu mau menang -- , tidak mau menghiraukan pendapat orang lain;
sen·di·ri-sen·di·ri adv seorang-seorang; masing-masing: dl ujian murid-murid harus bekerja -;
ber·sen·di·ri v terpisah dr yg lain; tidak berteman; menyendiri: ia - mendatangi orang yg mengancamnya kemarin;
me·nyen·di·ri v 1 mengasingkan diri; memencil: manusia adalah makhluk yg tidak dapat hidup -; 2 duduk seorang diri: ia menghindari orang ramai dan duduk - sambil termenung;
me·nyen·di·ri·kan v memisahkan dr yg lain; menyisihkan: dia telah - makanan untuk ayahnya agar tidak dihabiskan oleh adik-adiknya nanti;
ter·sen·di·ri v terpisah dr yg lain; terasing; terpencil; teristimewa: bapaknya selalu mendapat menu makanan - agar tetap kuat; ia merasa - di tengah kawan-kawannya;
sen·di·ri·an pron seorang diri; sendiri: semua orang sudah pulang, tetapi ia tinggal - menjaga anak yg sakit itu;
pe·nyen·di·ri n orang yg suka menyendiri (mengasingkan diri);
pe·nyen·di·ri·an n proses, cara, perbuatan menyendirikan; pengasingan; pemisahan (dr yg lain-lain);
ke·sen·di·ri·an n 1 perihal (yg bersifat, berciri) sendiri; hal yg lain dr yg lain; keistimewaan; 2 keadaan tersendiri (terasing dsb): dl -nya, bayangan almarhum kekasihnya selalu muncul kembali;
sen·di·ri·nya, dng - adv secara otomatis: dng - aku menolak krn tuduhannya tidak benar

sendiri [THESAURUS]

sendiri a 1) seorang diri, sorangan (cak), terkoteng-koteng; mufrad, singular, tunggal;
2) independen, mandiri, otonom, swapraja, swasembada, swatantra; otomatis;
ant 1) beramai-ramai;
2) bergantung

sendiri-sendiri adv individual, masing-masing, seorang-seorang, soliter;

menyendiri v berasing, bersunyi-sunyi, memencil, memisahkan diri, menyepi;

menyendirikan v memencilkan, mengasingkan, mengisolasi, mengucilkan, menyakukan, menyingkirkan, menyisihkan; melainkan, membedakan, memisahkan, mengecualikan;

penyendiri n pemalu, pendiam;

penyendirian n isolasi, pemencilan, pemisahan, pengasingan, pengucilan;

sendirian adv cak seorang diri, sorangan (cak), terkoteng-koteng;

tersendiri 1) v kesorangan (cak), terasing, terkucil, terpencil, terpisah, tersaku, tersisih;
2) a distingtif, eksklusif, idiosinkratis, individual, istimewa, karakteristik, khas, khusus, partikular, privat, spesial, spesifik, tertentu, unik;
ant
2) umum

kesendirian n 1) keterasingan, keterkucilan, keterpencilan, keterpisahan; alienasi;
2) distingtif, idiosinkrasi, individualitas, keistimewaan, kekhasan, kekhususan, keunikan, partikularitas, singularitas

sendiri [KAMUS SEASITE]

sendiri : : : Tidak berteman; tidak dengan siapa-siapa.
Definisi Singkatself; own (to show possession). Also BER-, MENY-, TER-, -AN, PENY--AN.
Definisi Inggris^1 self. 2 own (to show possession). *BER-, MENY-: be alone, aloof, separate. *TER-: 1 alone, separate. 2 special, unusual. *-AN: alone. PENY--AN: isolation.
Contoh Kebiasaan anak yang pemalu itu memang MENYENDIRI. => The habit of that shy child is to BE ALONE.
Rupa-rupanya dia punya selera TERSENDIRI. => Apparently she has her PARTICULAR taste.
Saya datang SENDIRIAN saja. => I came ALONE.
Dengarkan kata

sendiri [KAMUS INDONESIA]

sendiri alone

sendiri her

sendiri him

sendiri the

sendiri [KAMUS GLOBAL]

alone ks. sendirian, seorang diri. I dislike being a. Saya tidak suka sendirian. --kk. 1 seorang saja. I always walk a. Saya selalu berjalan-jalan seorang saja. 2 hanya. God a. knows. Hanya Tuhan yang mengetahui.

aloof ks., kk. jauh. an a. attitude sikap menyendiri. to keep/stand a. menjauhkan/menyisihkan diri. He stood a. from the others Ia menjauhkan diri dari yang lain

anonymous ks. tanpa nama, tidak diketahui namanya. He prefers to remain a. Ia lebih suka tidak diketahui namanya. a. letter surat kaleng/buta.

apart kk. berpisahan. The couple decided to live a. Pasangan itu memutuskan untuk hidup berpisahan. a. from 1 selain daripada. 2 terlepas. to stand a. menyendiri. That house stand a. from the others Rumah itu terasing dari yang lain.

detach kkt. 1 menyobek. 2 Mil.: menugaskan di suatu tempat. 3 melepaskan. to d. cars memisahkan/melepaskan gerobak - gerobak barang. -detached ks. 1 obyektif, tidak memihak. 2 terpisah. 3 terlepas, mengelopak.

detachment kb. 1 Mil.: detasemen. 2 sikap yang tak terpengaruh. 3 hal melepaskan.

distinctive ks. 1 khusus. d. manner of dress cara berpakaian khusus. 2 tersendiri. d. sound bunyi yang tersendiri.

hideaway kb. tempat persembunyian.

home kb. 1 rumah. 2 tempat diam. 3 kampung halaman. 4 panti asuhan. -homing pigeon merpati pos.

independent kb. orang yang tidak berpartai. -ks. 1 merdeka. 2 sendiri. 3 yang berdiri sendiri, yang berjiwa bebas. 4 bebas. -independently kk. secara bebas.

inimitable ks. tak dapat ditiru, tak ada bandingannya.

own kb. to come into o's o. mendapatkan yang selayaknya, memperoleh yang sewajarnya, mendapat penghargaan semestinya. -ks. kepunyaan sendiri. -kkt. 1 memiliki. 2 mengakui.

patent kb. paten. -ks. terang, jelas, nyata. -kkt. mendapat paten untuk.

peculiar ks. 1 ganjil. 2 aneh. 3 khas. -peculiarly kk. secara khusus/istimewa.

personal ks. 1 pribadi. p. belongings barang-barang milik pribadi/perseorangan. 2 perseorangan. -personally kk. sendiri.

privacy kb. (j. -cies) 1 kebebasan/keleluasan pribadi. 2 rahasia, pribadi.

private kb. Mil.: tamtama, prajurit biasa. -privates j. kemaluan. -ks. 1 pribadi. 2 tersendiri, dibawah empat mata. 3 partikelir, swasta. -privately kk. sendirian.

self kb. (j. selves) diri. -kg. sendiri, dirinya (sendiri). self-addressed ks. yang beralamat sendiri (envelope). self- adjusting ks. dapat mengatur sendiri. self-appointed ks. diangkat sendiri. self-assertive ks. suka mementingkan/menonjolkan diri (sendiri). selfish

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran