Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- terjaring
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

terjaring (root: jaring)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
jaring,  jaring-jaring,  menjaring,  menjaringkan,  terjaring,  jaringan 

terjaring [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ja·ring n 1 alat penangkap ikan, burung, dsb yg berupa siratan (rajutan) tali (benang) yg membentuk mata jala; 2 Olr net (dl tenis, badminton); 3 ki jebakan; perangkap: saya akan memasang -- untuk menangkap burung itu;
-- angkat jaring penangkap ikan yg pd waktu diturunkan dan diangkat dr perairan, gerakannya vertikal; -- angkat tetap jaring angkat yg cara pemasangannya tetap di satu tempat, yaitu dekat pantai atau di tempat yg dangkal; -- dorong jaring berbentuk kantong yg penggunaannya dng cara mendorongkan alat tsb ke depan, ke tempat yg diperkirakan ada ikannya, pendorongan dilakukan dng tangan atau perahu di tempat dangkal; -- gawang Olr jaring yg terdapat pd gawang (sepak bola, hoki) tempat bola bersarang; -- halau jaring yg hanya digunakan di daerah perairan berkarang untuk menangkap ikan karang; -- hanyut jaring insang yg pemasangannya dibiarkan hanyut mengikuti arus; -- insang 1 jaring berbentuk persegi empat panjang yg dilengkapi dng pemberat di bagian bawah dan pelampung di bagian atas, dipasang menghadang arah gerak ikan sehingga ikan tertangkap krn insangnya tersangkut pd mata jaring; 2 jaring ikan yg dipasang melingkar pd waktu penangkapan ikan; -- kantong jaring berbentuk kantong, mempunyai dua buah sayap yg cara penggunaannya ditarik ke arah kapal yg sedang berhenti atau ditarik ke pantai; -- kantong kapal jaring kantong yg cara penarikannya dilakukan menuju ke kapal yg sedang berhenti; -- penerbangan tetap sistem jaringan komunikasi penerbangan yg sudah tetap; -- peta sejumlah garis mendatar dan tegak lurus yg membagi peta dl tiap segi empat yg sama ukurannya;
ja·ring-ja·ring n jala;
men·ja·ring v 1 menangkap ikan dsb dng jaring; 2 ki masuk ke dl jala (tt bola dsb): bola ~ di sebelah kanan gawangnya; 3 ki memperoleh; menemukan; menyeleksi; menangkap;
~ angin, pb perbuatan yg sia-sia belaka;
men·ja·ring·kan v memasukkan (msl bola) ke dl jaring;
ter·ja·ring v 1 kena jaring; 2 tertangkap secara tiba-tiba: lima pemuda pengedar obat terlarang ~ petugas ketika operasi kamtibmas dilancarkan;
~ bahu bagian dada di bawah bahu;
ja·ring·an n 1 barang siratan yg serupa jaring; jala-jala: 2 susunan sel-sel khusus yg sama pd tubuh dan bersatu dl menjalankan fungsi biologis tertentu; ~ ikat (tela conjungtiva); 3 Man bagan yg menggambarkan tali-temali kegiatan di dl suatu proyek dsb; 4 Kom sistem siaran yg terdiri atas sejumlah stasiun radio yg dioperasikan oleh suatu organisasi induk dan yg sering menyiarkan program yg serupa pd waktu yg sama;
~ adiposa jaringan lemak; ~ ikat jaringan yg berfungsi mengikat dan menyokong berbagai susunan tubuh; ~ irigasi bangunan dl bentuk bendungan dan saluran air yg dibuat oleh pemerintah atau petani untuk membantu pengaturan pengaliran air sesuai dng kebutuhan; ~ komunikasi Kom susunan komponen komunikasi yg terhubung secara fungsional sehingga jelas awal dan akhirnya, serta faktor yg berpengaruh thd proses berlangsungnya komunikasi; sejumlah kegiatan komunikasi yg saling bertautan; ~ lemak jaringan yg terdiri atas sel-sel yg menimbun lemak; ~ limfoid Bio jaringan yg umumnya berisi limfosit; ~ tapis Bio jaringan utama yg terdapat pd floem tumbuhan

terjaring [THESAURUS]

jaring n bantau, candik, gombang, jala, kisa, net, pompang, pukat, salambo, serot, seser, sirat, sondong, tangkul;

jaring-jaring n jala;

menjaring v 1) menangkap, menjala, memukat, menggiring, menyeser, memancing, mengail;
2) memperoleh, mendapat(kan), menemukan, menggiring, memilih, menyeleksi;

menjaringkan v memasukkan, mengegolkan;

terjaring v terjebak, tertipu, tertangkap;

jaringan n jala-jala, jejaring

terjaring [KAMUS SEASITE]

jaring : : : jaring-jaring laba-laba = spider web
Definisi Singkatdragnet or seine (not a casting net)
Definisi Inggrisdragnet or seine ~2 = web 2. sports net, mesh net * MEN~ = 1. catch or pick up in a net 2. encompass, embrace TER~ = caught, snared **~AN = 1. net 2. network (TV, road, radio) 3. (Anat.) tissue PEN~ = s.t. to use as a net PEN~AN = action of snaring
Contoh *Nelayan MENJARING ikan dengan jala => Fishermen CATCH fish with casting nets.
**JARINGAN kelompok perampok di Jakarta terorganisir dengan baik => The mob NETWORK in JAKARTA is well organized.

terjaring [KAMUS GLOBAL]

net kb. 1 (fish, lifesaving) jala. 2 (tennis, butterflay) jaring-jaring. 3 rajut-rambut. 4 jaringan (spread by police). 5 keuntungan. -ks. bersih. netto. -kkt. (netted) 1 menerima bersih. 2 (catch) menangkap. 3 Tenn.: memukul bola tenis ke jaring- jaring.

shoot kb. 1Bot.: tunas, taruk, pucuk, kecambah, toge. 2 saluran (for coal). 3 perburuan. -kseru. persetan!buset! -kkt. (shot) 1 menembak (s.o). 2 menembakkan (a gun). 3 mengajukan (questions at s.o). 4 melepaskan, menembakkan(an arrow). 5 mengarungi. 6 membuat shooter

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran