Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- wesel
KELUARGA KATA
KBBI
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

wesel

 : 
wesel 

wesel [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1we·sel /wésel/ n 1 surat pos untuk mengirimkan uang; 2 surat pembayaran yg dapat diuangkan ke bank oleh pemegangnya;
-- bank wesel yg ditarik oleh suatu bank atas bank lain; -- bayar janji tertulis yg ditandatangani oleh pembuatnya agar pd tanggal yg ditetapkan atau pd waktu yg akan datang dan atas permintaan tertentu membayarkan sejumlah uang; -- cek alat pembayaran berupa surat berharga, dapat ditukarkan dng uang; -- luar wesel yg ditarik oleh negara, tetapi pembayarannya dilakukan di negara lain; -- tagih janji tertulis yg tidak bersyarat, dibuat oleh pihak yg satu untuk pihak yg lain, ditandatangani oleh pihak pembuatnya, untuk membayar sejumlah uang atas permintaan atau pd suatu tanggal yg ditetapkan pd masa yg akan datang kpd pihak yg memerintahkan atau membawanya; -- tunai wesel yg langsung dibayarkan atas penunjukan

2we·sel /wésel/ n konstruksi batang-batang rel kereta api yg bercabang (bersimpangan) tempat memindahkan arah jalan kereta api

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran