Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- vitamin
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

vitamin

 : 
Kata Benda
 : 
vitamin 

vitamin [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

vi·ta·min n zat yg sangat penting bagi tubuh manusia dan hewan untuk pertumbuhan dan perkembangan;
-- A vitamin yg larut dl lemak, terdapat dl minyak ikan, keju, kuning telur, sayuran berwarna hijau dan kemerah-merahan, spt tomat dan wortel; -- B vitamin yg larut dl air, terdapat dl biji-bijian spt padi, jagung; -- kompleks sekelompok zat yg larut dl air, terutama terdapat dl hati dan khamir; -- C vitamin yg larut dl air, terdapat dl buah segar dan sayuran berwarna hijau; asam askorbat; -- D vitamin yg larut dl lemak, terdapat dl minyak ikan, kuning telur, susu, mentega, dsb, diproduksi dl tubuh ketika badan terkena sinar matahari; -- D2 kalsiferol; -- E vitamin yg larut dl lemak, terdapat dl minyak, padi-padian, kuning telur, dan penting untuk kesehatan kulit; -- K vitamin yg larut dl lemak, terdapat dl bayam, kubis, makanan dr ikan yg dibusukkan, kuning telur, sangat penting untuk pembekuan darah

vitamin [THESAURUS]

vitamin n zat makanan, nutrisi, gizi;

bervitamin n bergizi, bernutrisi

vitamin [KAMUS SEASITE]

vitamin
Definisi Singkatvitamin.
Definisi Inggrisvitamin.
Dengarkan kata
copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran