Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
urup | urup-urup | urup-urupan | urus | urus-urus | urusan | urut | urutan | usada | usah | usaha
Ditemukan 2 Definisi: urusan belakang
Daftar Isi -- urusan
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

urusan (root: urus)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
urus,  berurusan,  mengurus,  mengurusi,  menguruskan,  terurus,  urusan,  pengurus,  pengurusan,  keurus,  keurusan,  kepengurusan,  urus-urus 

urusan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1urus v rawat; piara; pelihara; atur: tidak -- , cak tidak terpelihara; tidak terurus;
ber·u·rus·an v 1 ada urusan (dng); berhubungan (dng): saya tidak mau ~ dng dia lagi; 2 tersangkut dl suatu hal (perkara kepolisian dsb): krn tidak mau membayar utang, ia harus ~ dng polisi;
meng·u·rus v 1 mengatur segala-galanya (tt suatu urusan atau hal dan bertanggung jawab mengenai hal itu): untuk perpisahan itu ada yg ~ keuangan, ada yg ~ acara kesenian, dsb; 2 mengatur menjadi baik; menata; merapikan; mengemasi; membenahi; membereskan: sesudah menyapu lantai, ia ~ tempat tidur; 3 menyelenggarakan (perayaan, pertemuan, dsb); memelihara dan menjaga (kebun, rumah tangga, dsb); merawat (kendaraan dsb); menjaga baik-baik: panitia sibuk ~ perayaan Hari Kemerdekaan RI; ~ kebun cengkih memang tidak mudah; 4 mengusahakan (perdagangan, perusahaan, dsb); mengelola; memimpin dan mengatur (sekolah, perkumpulan, dsb): tiap anak diserahi tugas ~ toko; tidak mudah ~ koperasi; 5 mengusut atau menyelidiki suatu hal; menyelesaikan (persoalan, perkara, perselisihan, dsb): bapaknya diminta datang ke sekolah untuk ~ persoalan anaknya; perkara perkelahian itu sudah ada yg ~;
~ buku mencatat keluar-masuknya uang dl perniagaan; ~ diri merawat kesehatan diri;
meng·u·rusi v mengatur baik-baik; menjaga dan merawat: keluarga itu berantakan krn suami ataupun istri tidak pernah ~ keadaan rumah tangganya;
meng·u·rus·kan v 1 mengurusi; 2 menyelesaikan (membereskan) sesuatu untuk orang lain: kalau Tuan tidak mampu menyelesaikan sendiri, saya sanggup ~ nya sampai selesai;
ter·u·rus v terpelihara (terawat, teratur) baik-baik: anak-anaknya tidak ~;
urus·an n 1 sesuatu yg diurus: ada ~ penting; 2 perkara; masalah; hal ihwal; persoalan: untuk ~ ini, polisi telah menahan orang yg dicurigai; ~ politik adalah tanggung jawab kita juga; itu ~ mu, bukan ~ ku; 3 sesuatu yg berhubungan atau ada sangkut-pautnya dng: setelah ~ pabean selesai, kita masih berurusan dng calo-calo taksi; 4 bagian pekerjaan (jawatan, dinas, dsb) yg mengurus sesuatu: jawatan ~ pajak; bagian ~ pegawai; kantor ~ pegawai; 5 cara mengurus (merawat, menyelenggarakan, dsb): kurang beres ~ nya;
~ belakang 1 hal-hal yg berkenaan dng kebutuhan dapur; 2 perkara nanti (yg akan diselesaikan) di kemudian hari; ~ kecil hal yg tidak penting (tidak berarti); ~ umum urusan mengenai berbagai hal;
peng·u·rus n 1 orang(-orang) yg mengurus; 2 sekelompok orang yg mengurus dan memimpin perkumpulan (partai dsb); pemimpin; direksi: Kepala Desa menunjuk beberapa orang menjadi ~ Lembaga Sosial Desa; ~ cabang terdiri atas seorang ketua, seorang sekretaris, dan seorang bendahara; 3 penyelenggara (pertemuan dsb);
~ besar pengurus yg ada di pusat perkumpulan (partai dsb); pemimpin tertinggi; pengurus pusat; ~ cabang pengurus yg berada pd cabang organisasi; ~ harian pengurus yg melakukan tugas (perkumpulan, partai, dsb) sehari-hari; ~ inti pengurus tetap yg biasanya terdiri atas ketua, sekretaris, dan bendahara; ~ pusat pengurus yg berada di pusat organisasi; pengurus besar; ~ ranting pengurus yg berada pd ranting organisasi; ~ sementara pengurus yg ditunjuk untuk sementara sampai ada pengurus tetap; ~ terpilih pengurus yg ditunjuk berdasarkan pemilihan; ~ tetap pengurus yg sudah resmi dan sah berdasarkan pemilihan dan pengangkatan;
peng·u·rus·an n proses, cara, perbuatan mengurus: mereka adalah para pemimpin yg berkecimpung di dalam ~ negara; ia bertugas dl bidang ~ bahan makanan dan kerumahtanggaan istana;
ke·u·rus Jk v terurus; terpelihara: krn terlalu sibuk, dirinya sendiri tidak ~ lagi;
ke·u·rus·an Jk v keurus;
ke·peng·u·rus·an n 1 seluk-beluk yg berhubungan dng tugas pengurus: akhirnya tercapai kesepakatan tt ~ partai itu; 2 hal-hal yg bersangkut-paut dng cara mengurus sesuatu: diciptakan ~ yg sejalan dng hasil kongres

2urus , urus-urus 1 n obat pencahar; obat pencuci perut (untuk menguras isi perut): ~ nya berupa manisan cokelat; 2 v cak membersihkan isi perut dng minum obat pencahar

urusan [THESAURUS]

urus v asuh, jaga, pelihara, piara, rawat;

mengurus v 1) mengampukan, mengatur, menangani, menyelenggarakan;
2) menangani, menekel (cak), mengerjakan, menggarap, menjalankan;
3) memelihara, memiara, mengasuh, menjaga, merawat;
4) membenahi, membereskan, menangani, menata, mengemasi, merapikan;
5) memeriksa, mengusut, menyelediki; menyelesaikan;
6) menanggung, membiayai;

mengurusi v 1) mengelola, mengurus;
2) ikut-ikutan, mencampuri, menggapil;

pengurus n 1) pengasuh, pengatur, pengelola, penyelenggara; panitia;
2) direksi, pemimpin;
3) administrator, bestir (cak), pamong;

pengurusan n penanganan, pengelolaan, pengendalian, pengerjaan, penggarapan, penyelenggaraan, penyelesaian;

urusan n 1) acara, kegiatan, kesibukan, pekerjaan;
2) bab, hal, ihwal, masalah, pasal, perkara, soal;

terurus v terjaga, terpelihara, terawat, tertangani;

berurusan v berhubungan, bermasalah;

keurus v terurus

urusan [KAMUS SEASITE]

urus : : : rawat; pelihara; piara.
Definisi SingkatMENG-: take care of, arrange s.t. controlled by other people. Also -AN, +
Definisi Inggris^*MENG-: take care of, arrange s.t. controlled by other people. *-AN: affair, matter, arrangement. *PENG-: s.o. who arranges, manager, director. *PENG--AN: management, arrangement. *DI- : taken care of.
Contoh Lama juga MENGURUS ijin usaha ini. => It takes rather long to ARRANGE this business permit.
Di rumah ini semua URUSAN dapur dipegang oleh wanita. => In this house, all of the kitchen AFFAIRS are handled by women.
Siapa PENGURUS yang berwenang memberi ijin? => Which OFFICIAL is authorized to give permission?
PENGURUSAN surat pemilikan tanah telah disederhanakan sejak tahun ini. => PROCEDURES letter of property ownership have been simplified since this year.
Jangan khawatir, masalah itu sudah DIURUS oleh ayahmu => No need to worry, that problem HAS BEEN TAKEN CARE OF by your dad.
Dengarkan kata

urusan [KAMUS INDONESIA]

urus arrange

urus organise

urus (phrase) take care of

urus watch

urusan [KAMUS GLOBAL]

affair kb. 1 urusan. 2 urusan, pekerjaan. 3 kejadian, peristiwa, perkara, hal ihwal. (love) hubungan cinta/asmara 5 keadaan, hal, usaha. 6 (illicit) hubungan gelap. 7 pertemuan.

arrange kkt. 1 menyusun, menata. 2 mengadakan. 3 mengatur. 4 menyusun, mengubah. 5 menetapkan

arrangement kb. 1 rencana 2 susunan, rencana. 3 aransemen, susunan musik. 4 persiapan. 5 penetapan.

business kb. 1 perusahaan. 2 urusan. 3 usaha b. school sekolah dagang. b. woman usahawati.

deal kb. Inf.: perjanjian, transaksi. 2 Inf.: perlakuan. -kkt. (dealt) 1 membagi (cards). 2 memberi. -kki. 1 berurusan, mengadakan usaha dagang. 2 menguraikan. -dealings kb., j. hubungan, transaksi, urusan.

edit kkt. 1 membaca dan memperbaiki (naskah), mempersiapkan (naskah) untuk diterbitkan. 2 memimpin redaksi. -editing kb. penelitian, pemeriksaan (of a manuscript).

engagement kb. 1 pertunangan. 2 Mil.: pertempuran, peperangan. 3 janji, perjanjian. 4 waktu pekerjaan, perjanjian/waktu pemakaian.(theater, music, night club).

housekeeper kb. pengurus rumah-tangga.

housekeeping kb. berumah tangga. to set up h. mulai berumah tangga.

item kb. 1 barang, artikel. 2 hal, soal. 3 (news) berita. 4 pokok. 5 nomor.

manage kkt. 1 mengurus, mengatur, melaksanakan, mengelola. 2 memperlakukan (seseorang). -kki. mengatur. -managing ks. pelaksana.

manageable ks. dapat diatur/dikendalikan.

management kb. 1 direksi, pimpinan. under new m. dibawah direksi/pimpinan baru. 2 ketatalaksanaan, tata pimpinan, pengelolaan.

manager kb. pengelola/pimpinan usaha. sales m. pemimpin/direktur bagian penjualan.

managerial ks. yang berhubungan dengan kepemimpinan/pengelolaan.

matter kb. 1 zat. 2 bahan. 3 barang. 4 perkara, hal. 5 persoalan. 6 nanah (in a sore). 7 soal. 8 urusan. 9 kiriman. -matters j. keadaan. -kki. berarti. matter-of-fact ks. tidak menghayal-khayalkan, tidak berbelit-belit.

misconduct kb. kelakuan tidak senonoh, perbuatan jahat.

mismanage kkt. salah mengurus.

mismanagement kb. salah urus.

settle kkt. 1 menenangkan (o's nerves, stomach). 2 membereskan (o's accounts). 3 menyelesaikan. 4 menyudahi (an argument). 5 menempati/mendiami. 6 menempatkan. 7 menjawab. 8 menentukan. 9 turun.

transact kkt. mengadakan/melakukan transaksi (business).

belakang

KATA-KATA TERKAIT :

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
belakang,  berbelakang-belakangan,  membelakang,  membelakangi,  membelakangkan,  memperbelakangkan,  terbelakang,  keterbelakangan,  belakangan,  ke belakang,  mengebelakangkan,  terkebelakang,  pembelakangan 

belakang [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

be·la·kang n 1 bagian tubuh di balik dada atau perut; punggung: ia mendukung anaknya di -- tubuhnya; 2 bagian benda yg dianggap sbg punggung; 3 arah atau bagian yg menjadi lawan muka (depan): ia datang dr --; rumahnya di -- gedung bioskop; 4 (di) balik: anak-anak berlindung di -- pohon; 5 waktu yg akan datang; nanti; kelak: bekerjalah terus, berhasil tidaknya itu urusan --;
-- parang lagi jika diasah niscaya tajam, pb sebodoh-bodohnya orang, jika berusaha dan belajar akan menjadi pandai;
-- hari masa yg akan datang; kemudian hari; kelak; -- layar ki tidak diketahui oleh umum: mereka bergerak di -- layar;
ber·be·la·kang-be·la·kang·an v saling membelakangi; saling menghadapi ke arah yg berlawanan: letak rumah mereka -; mereka duduk -, bertolak belakang;
mem·be·la·kang v 1 dng arah ke belakang; menghadap ke belakang: dia berdiri -; 2 berada di belakang saja (tidak berani tampil ke depan): dia - saja; 3 ki tidak sependapat; tidak sepaham: muka menghadap, hati -;
mem·be·la·kangi v 1 mengarahkan belakang (punggung) kpd: dia duduk - jendela; 2 ki tidak menghiraukan; meninggalkan; tidak mau tahu lagi: dia - teman lama krn sudah mendapat teman baru;
mem·be·la·kang·kan v 1 menempatkan di belakang; menggeserkan ke belakang; mengemudiankan: anggota rapat setuju untuk - acara kedua; 2 tidak mengindahkan; meninggalkan: jangan - pendapat umum;
mem·per·be·la·kang·kan v membelakangkan;
ter·be·la·kang a 1 paling belakang; paling akhir (tt sesuatu yg berderet-deret dsb): ia duduk di bangku yg -; 2 tertinggal (dl kebudayaan); belum maju: disediakan dana untuk memajukan daerah-daerah yg -; 3 terakhir (tt kabar dsb): menurut kabar yg -, perundingan di Jenewa berakhir dng kegagalan; 4 lemah atau lambat (tumbuh, berkembang) terutama tt mental anak: anak -;
ke·ter·be·la·kang·an n perihal terbelakang; kelambatan dr perkembangan; ketinggalan (dl kemajuan);
be·la·kang·an n 1 akhirnya; kemudian: - ketahuan juga siapa pencurinya; 2 baru-baru (ini); belum lama (ini): - ini diadakan lomba sepatu roda di Jakarta; 3 menyusul; kemudian: saya membayar sebagian dulu, sisanya -; 4 Jk lebih belakang; kemudian: yg datang - tidak mendapat kursi;
ke be·la·kang ke arah belakang;
me·nge·be·la·kang·kan v membelakangkan;
ter·ke·be·la·kang a terbelakang;
pem·be·la·kang·an n 1 proses, cara, perbuatan membelakangi atau membelakangkan; 2 belakang: di balik -, di belakang; di balik - awak dibicarakan orang

belakang [THESAURUS]

belakang n 1) buntut, buritan, dapur, di balik, kamar kecil (WC), papar, punggung, pungkur;
2) kelak, kemudian, nanti;
ant depan

-- layar ki diam-diam, rahasia;

belakang-membelakangi v bertemu belakang, bertemu punggung;

membelakangi v 1) memantati, memunggungi;
2) membenamkan, membiarkan, memetieskan, mendeponir, mendiamkan, menelantarkan, mengabaikan, mengendapkan, menggantungkan, menggerawatkan, mengubrakan, meninggalkan;

membelakangkan v meninggalkan, mengenyampingkan;
ant mengutamakan

belakangan 1) n akhirnya, buntutnya, kesudahannya;
2) a baru-baru ini, belum lama;
3) v kemudian, menyusul;

terbelakang a 1) beruju, bontot, buncit, bungsu, buntut, terakhir, termuda;
2) primitif, sederhana, tertinggal;
3) aktual, hangat, mutakhir, terbaru;
4) lambat, lemah, idiot, imbesil, sementung, tunagrahita
ant terdepan

belakang [KAMUS SEASITE]

belakang : : : tidak di muka. punggung. di balik. kemudian/akhir.
Definisi Singkatback, backside; behind, back of; later. Also MENGE--KAN, TERKE-, MEM-, +
Definisi Inggris^*1 back, backside. 2 behind, back of. 3 later. MENGE--KAN: 1 move s.t. back. 2 turn back. 3 ignore, neglect. *TERKE-: 1 be left behind. 2 neglected. MEM-: turn o.'s back. *TER-: 1 last, latest. 2 retarded, backward. *KETER--AN: backwardness, underdevelopment, retardation. *-AN: later, eventually.
Contoh Keranjang sampah saya letakkan di BELAKANG rumah. => I put the trash basket in BACK of the house.
BELAKANG tubuhku terasa sakit. => The BACK of my body feels sore.
Payungmu ada di BELAKANG pintu. => Your umbrella is in BACK of the door.
BELAKANGAN baru kuketahui siapa istrinya. => It was only LATER that I knew who his wife is.
Anak itu agak TERBELAKANG. => That child is rather SLOW.
Negara yang baru merdeka itu masih TERKEBELAKANG pembangunannya. => That newly independent nation is still BEHIND in its development.
Dengarkan kata

belakang [KAMUS INDONESIA]

belakang after

belakang (phrase) back of

belakang back

belakang bathroom

belakang behind

belakang [KAMUS GLOBAL]

astern kk. bagian belakang, di buritan. The boat moved rapidly a. Kapal itu mundur dengan cepat. full speed a. mundur (dengan kecepatan) penuh.

backward ks. 1 terbelakang. 2 miskin. -kk. 1 kebelakang. 2 terbalik.

disregard kb. sikap acuh tak acuh. -kkt. 1 tidak memperdulikan, tidak menghiraukan. 2 mengabaikan, mengenyampingkan.

hindmost ks. yang paling belakang. Everyone for himself and the devil take the h. Setiap orang berusaha menyelamatkan dirinya dan/tidak mengacuhkan orang lain.

ignore kkt. 1 mengabaikan, tak mengindahkan, tidak mengambil perduli. to i. an order mengabaikan perindah. 2 menganggap (seseorang) tidak ada, mengesampingkan, menganggap sepi. She ignoresme Ia mengganggap saya tak ada.

laggard kb. pencorot, orang yang terlambat.

leg kb. 1 kaki. 2 taraf. on o's last legs setengah mati. -kkt. (legged) to l. it berjalan kaki.

place kb. 1 tempat. 2 tempat tinggal. 3 jabatan. 4 bagian. 5 tingkat. 6 urusan, wewenang. 7 kedudukan .

rear kb. 1 pantat. 2 Mil.: garis belakang. 3 bagian belakang (of a room, hall). rear-end ks. di (bagian) belakang.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran