Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- urai
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

urai

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
urai,  berurai,  mengurai,  menguraikan,  terurai,  uraian,  peruraian,  penguraian 

urai [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

urai a lepas terbuka (tidak terikat, tidak bersimpul); bercerai-berai (tidak merupakan berkas, tidak padat lagi, dsb): emas -- , emas yg berbutir-butir;
ber·u·rai v (menjadi, dl keadaan) lepas terbuka (tidak terikat); bercerai-cerai; berderai-derai;
~ air mata 1 bercucuran air matanya; 2 ki sedih yg tidak tertahan; ~ rambut rambutnya lepas dan tidak disanggul (tergerai);
meng·u·rai v 1 menjadi lepas terbuka (tidak terikat dsb): di depan jendela gadis itu ~ rambut; 2 mekar terbuka (tt mayang, padi, dsb); 3 melonggarkan; menguraikan: polisi lalu lintas dikerahkan untuk ~ pusat kemacetan lalu lintas;
meng·u·rai·kan v 1 menjadikan berurai; membuka simpul dsb: ~ ikatan tali; 2 menceraikan (melepaskan) hubungan bagian-bagian (sendi-sendi, suku-suku, dsb) dr induknya (bagian yg lebih besar, pusat, dsb): ~ kalimat; 3 menerangkan (membentangkan) panjang lebar (tt pendapat, pikiran, dsb); menjelaskan dng gamblang (tt sesuatu yg belum jelas): dl laporan itu panitia ~ hasil evaluasi penataran yg lalu; 4 memaparkan dan menjelaskan sesuatu yg ringkas; 5 menjabarkan; menganalisis;
~ janji membatalkan janji; tidak meneruskan janji; ~ kalimat mencerai-ceraikan bagian kalimat (menurut jenis kata atau jabatan katanya); ~ nikah Mk menceraikan istri; ~ persenyawaan memisahkan unsur-unsur dl persenyawaan;
ter·u·rai v 1 (sudah) diuraikan; (sudah) lepas terbuka (tidak terikat dsb): menggulung benang yg ~; rambutnya spt mayang ~; 2 (sudah) dijelaskan terang-terang: semuanya sudah ~ dl buku yg cukup tebal itu;
urai·an n 1 keterangan atau penjelasan mengenai suatu hal: ~ mengenai candi itu belum pernah diterbitkan; 2 keterangan panjang lebar: ~ tt pajak bumi dan bangunan telah dikemukakan oleh Direktur Pajak di depan para petugas pajak;
per·u·rai·an n 1 hal berurai; 2 Kim perceraian unsur-unsur persenyawaan;
peng·u·rai·an n proses, cara, perbuatan menguraikan: terbatasnya ruangan dl majalah ini tidak memungkinkan ~ lebih terperinci

urai [THESAURUS]

urai, mengurai v 1) menggerai;
2) megar, mekar, merekah;

menguraikan v 1) melepaskan, menggeraikan, mengungkai, meriap;
2) membelah, memecah-mecah, memerai, memisahkan, mempreteli;
3) memaparkan, membabarkan, membayankan, membeberkan, membentangkan, memerikan, menafsirkan, menasyrihkan, mencuraikan, mendeskripsikan, menerangkan, menganalisis, mengelaborasikan, menggambarkan, menghamparkan, mengklarifikasi-kan, menjabarkan, menjelajahkan, menje-laskan, merentangkan, memerinci;

penguraian n 1) analisis, pembagian, pembelahan, pemecahan, pemisahan; penjabaran;
2) dekomposisi, pembusukan;
3) elaborasi, pemaparan, pemerian, pemerincian, penggambaran, penjelasan;

uraian n deskripsi, eksplanasi, eksplikasi, eksposisi, elaborasi, detail, klarifikasi, paparan, pemandangan, pemerian, penjabaran, penjelasan, perincian, pertelaan, syarah, tafsir, tasamuh, tasyrih;

terurai v 1) buyar, terburai, tergerai, terpecah;
2) mendetail, menggerbang, terperinci;

berurai v bercerai-berai, berderai-derai

urai [KAMUS SEASITE]

urai : : : Tidak terikat; lepas; memecahkan persoalan.
Definisi Singkatuntied, unfastened. MENG--KAN: 1. unravel, undo. 2. solve a problem.
Definisi Inggrisuntied, unfastened. MENG--KAN: 1. unravel, undo. 2. solve a problem.
Contoh Saya tidak tahu cara MENGURAIKAN soal matematika ini. => I don't know how to SOLVE this mathematical problem.
Dengarkan kata

urai [KAMUS GLOBAL]

apart kk. berpisahan. The couple decided to live a. Pasangan itu memutuskan untuk hidup berpisahan. a. from 1 selain daripada. 2 terlepas. to stand a. menyendiri. That house stand a. from the others Rumah itu terasing dari yang lain.

loose kb. Inf.: on the l. bebas, lepas. -ks. 1 lepas. 2 longgar. 3 goyah. 4 tak tepat. 5 tak cocok. -kkt. melepaskan (a knot, an arrow). l. connection hubungan yang tidak erat. loose-jointed ks. lemas lentur. -loosly kk. dengan longgar.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran