Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- tupai
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

tupai

 : 
Kata Benda
 : 
tupai,  tupai-tupaian 

tupai [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1tu·pai n binatang pengunggis buah-buahan, berbulu halus, berwarna kuning atau cokelat, hidup di atas pohon; bajing, Sciurus;
sepandai-pandai -- meloncat, sekali gawal (terjatuh) juga, pb
sepandai-pandai seseorang, ada kalanya berbuat salah (keliru) juga;
-- akar tupai yg bulunya berbintik-bintik; -- kampung tupai yg biasa makan daging kelapa, Sciurus notatus; -- katai tupai kerdil; -- kelapa tupai kampung; -- kerawak tupai yg besar, Sciurus bicolor; -- kericik tupai katai; -- nyiur tupai kelapa;
tu·pai-tu·pai·an n golongan binatang pengunggis buah-buahan, biasanya hidup di atas pohon

2tu·pai n 1 tumbuhan, Uraria lagopodioides; ekor tupai; 2 tumbuhan, Ameilena nudiflorum; sarang tupai

tupai [THESAURUS]

tupai n bajing

tupai [KAMUS GLOBAL]

chipmunk kb. tupai/bajing tanah.

squirrel kb. bajing, tupai.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran