Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- senjang
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

senjang

 : 
Kata Benda
 : 
senjang,  persenjangan,  kesenjangan 

senjang [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

sen·jang /sénjang/ a 1 tidak simetris atau tidak sama bagian yg di kiri dan yg di kanan (tt ukiran dsb); genjang; 2 berlainan sekali; berbeda; 3 ada (terdapat) jurang pemisah;
-- terbang menurunnya kondisi fisik dan psikologik secara temporer sbg akibat terbang secara cepat melintasi beberapa zona waktu sekaligus: dng pesawat penumpang bermesin jet, apalagi dng pesawat supersonik, masalah -- terbang kian dirasakan orang;
per·sen·jang·an n perbedaan;
ke·sen·jang·an n 1 perihal (yg bersifat, berciri) senjang; ketidakseimbangan; ketidaksimetrisan; 2 jurang pemisah:
- antara si kaya dan si miskin semakin lebar

senjang [THESAURUS]

senjang a 1) genjang, pincang, timpang;
2) berbeda, berlawanan, bertentangan, divergen, kontradiktif;

kesenjangan n 1) disekuilibrium, ketidakseimbangan, ketaksimetrisan; kontradiksi;
2) gap, jurang (ki), kepincangan, ketimpangan

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran