Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- saat
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

saat

 : 
Kata Benda
 : 
saat,  sesaat 

saat [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

sa·at n 1 waktu (yg pendek sekali); ketika: -- ini dia tinggal di Bandung; -- ini juga kita harus segera berangkat; 2 kl waktu yg bertalian dng baik buruk (untung malang): -- yg nahas; -- yg sempurna;
-- lepas landas 1 saat pesawat terbang meninggalkan landasan (berangkat); 2 ki saat kritis yg menentukan bagi negara untuk menyingkirkan halangan bagi pertumbuhan ekonomi secara mantap;
se·sa·at n sebentar; sekejap: - lagi upacara pun akan segera dimulai

saat [THESAURUS]

saat n 1) detik, era, jam; jangka kala, kali, kesempatan, ketika, masa, momen, musim, selagi, selama, sementara, tatkala, tempo, tenggang, waktu, zaman;
2) p begitu, demi, tatkala;

sesaat 1) n sedetik, sejenak, sejurus, sekedip, sekejap, sekelebat(an), seketika, sekilat, selayang, selintas, semusim, sepintas;
2) adv sambil lalu sebentar, sececah, sekali lalu, sekilas, sepemakan sirih (ki), serejang

saat [KAMUS SEASITE]

saat : : : waktu; ketika.
Definisi Singkatmoment, instant in/of time. SE-: a moment (of time).
Definisi Inggris^moment, instant in/of time. *SE-: a moment (of time).
Contoh Saya tertidur SESAAT ketika menunggumu. => I fell asleep for A MOMENT when I was waiting for you.
Dengarkan kata

saat [KAMUS INDONESIA]

saat moment

saat time

saat [KAMUS GLOBAL]

moment kb. 1 saat, momen. the right m. saat yang tepat. 2 sebentar. One m. ! Wait a m. ! Tunggu sebentar ! 3 waktu. at a moment's notice sewaktu-waktu, kapan saja.

sec kb. Inf.: detik. Wait as. ! Tunggu sebentar !

second kb. 1 detik, sekon. 2 pendukung, penyokong. 3 (china) piring kedua. 4 nomor dua. 5 persneling dua. - seconds j. barang-barang bekas/murahan. -secondly kk. yang kedua.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran