Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- reda
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

reda

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
reda,  bereda,  mereda,  meredai,  meredakan,  peredaan,  keredaan 

reda [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

re·da v 1 mulai berkurang; hampir berhenti (tt hujan, angin ribut, dsb): hujan lebat mulai --; 2 tenang kembali; tidak menghebat lagi (hawa nafsu dsb); 3 berkurang; surut (tt panas penyakit, kemarahan, kerusuhan ): panas badannya mulai --; kemarahannya belum --;
be·re·da Mk v berlindung; berteduh;
me·re·da v menjadi reda: hujan lebat mulai ~;
me·re·dai v meredakan;
me·re·da·kan v menjadikan atau menyebabkan reda; menenangkan: ia berjalan-jalan sebentar untuk ~ ketegangan otaknya;
pe·re·da·an n proses, cara, perbuatan meredakan: keduanya sedang membicarakan hal ~ ketegangan antara pihak yg bersengketa;
~ ketegangan situasi meredanya permusuhan antara dua negara atau lebih akibat adanya perjanjian atau perubahan taktik dan strategi nasional negara-negara bersangkutan;
ke·re·da·an n perihal reda; ketenangan

reda [THESAURUS]

reda a berhenti, dingin, kebah, kurang, luang, menghilang, redup, senggang, sereyat, serik, sidang, sirap, surut, susut, teduh, tenang, tenteram, turun;
ant ribut

meredakan v menyurutkan, menyusutkan, menenangkan, menyenangkan, menenteramkan, menyejukkan, menghilangkan, menawari, memadamkan, menyabarkan, meneduhkan, menghentikan, mendinginkan, menghiburkan, mengamankan, mengurangkan;

keredaan n ketenangan, keamanan, kekurangan, ketenteraman, keteduhan

reda [KAMUS SEASITE]

reda : : : Menjadi pelan sedikit demi sedikit; berkurang atau berhenti.
Definisi SingkatME-: to abate, decrease in intensity.
Definisi InggrisME-: to abate, decrease in intensity. *ME--KAN: to decrease.
Contoh Mari kita berangkat, hujan sudah REDA. => Let's go, the rain has STOPPED.
Marahnya MEREDA setelah mendengar penjelasanku. => His anger DECREASED after he listened my explaination.
Dengarkan kata

reda [KAMUS GLOBAL]

abate kki. 1 (me)reda. The storm abated Angin ribut (me)reda. 2 mengurang, berkurang . The pain abated Sakitnya mengurang. Perasaan sakit itu berkurang.

drop kb. 1 tetes (an). 2 gula-gula. 3 penurunan, keadaan menurun, kemerosotan. 4 keadaan jatuh. -kkt. (dropped) 1 menjatuhkan. 2 memasukkan. 3 membubarkan, menyuruh bubar. 4 mengeluarkan, mencoret. 5 menghentikan. 6 mengalahkan. -droppings j. tahi (burung).

elastic kb. karet, elastik. -ks. elastik, elastis, kenyal, luwes. The agreement should be as e. as possible Persetujuan itu seharusnya seluwes mungkin.

fall kb. 1 Meteor.: musim gugur/rontok. 2 jatuh. 3 jatuhnya. 4 runtuhnya. 5 surut. 6 turunnya. 7 tingginya. -falls j. air terjun. -kki. (fell, fallen) 1 jatuh. 2 turun. 3 gugur. 4 melihat kebawah. fall-off kb. kemerosotan. falling-out kb. pertengkeran, sen

subside kki. 1 surut (of flood waters). 2 turun 9of fever). 3 reda. 4 terduduk, terhenyak. to s. on to a sofa terduduk diatas dipan.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran