Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
puaka | pual | pualam | puan | puas | puasa | puatang | pub | puber | pubertas | pubesens
Daftar Isi -- puasa
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

puasa

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
puasa,  berpuasa 

puasa [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

pu·a·sa 1 v menghindari makan, minum, dsb dng sengaja (terutama bertalian dng keagamaan); 2 n Isl salah satu rukun Islam berupa ibadah menahan diri atau berpantang makan, minum, dan segala yg membatalkannya mulai terbit fajar sampai terbenam matahari; saum;
-- apit puasa pd hari kelahiran ditambah sehari sebelum dan sehari sesudahnya; -- fardu puasa wajib; -- pati geni puasa dng jalan menghindari melihat sinar (cahaya), tidak makan, minum, dan tidak tidur; -- sunah puasa yg tidak diwajibkan, tetapi dianjurkan (msl puasa Syawal, yaitu puasa enam hari dl bulan Syawal puasa pd hari Senin dan Kamis); -- wajib puasa yg diwajibkan (msl dl bulan Ramadan);
ber·pu·a·sa v melakukan puasa

puasa [THESAURUS]

puasa n ifah, pantang, pertarakan, saum;

berpuasa v berpantang, bertarak, menanggang perut;

pub n bar, kafe, kedai

puasa [KAMUS SEASITE]

puasa : : : Menahan diri tidak makan/minum/bersetubuh.
Definisi Singkatfast; (Isl.) fasting month. BER-: to fast.
Definisi Inggris^1 fast. 2 (Isl.) fasting month. *BER-: to fast, to fast during the Islamic fasting month.
Contoh Saya tidak bisa BERPUASA hari ini karena sedang datang bulan. => I cannot FAST today because I am having my period.
Dengarkan kata

puasa [KAMUS INDONESIA]

puasa fast

puasa [KAMUS GLOBAL]

fast kb. puasa, saum. -kki. berpuasa. -ks. 1 cepat. 2 karib, erat, akrab (of a friend). 3 tahan cuci. 4 bebas. -kk. 1 cepat. 2 teguh. fast-moving ks. yang cepat lajunya, yang berjalan/ bergerak cepat. fast-stepping ks. maju/melangkah dengan cepat.

Lihat definisi kata "puasa" dalam Studi Kamus Alkitab
copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran