Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
pesolek | pesolok | pesolot | pesona | pesong | pesta | pesta pora | pestaka | pestisida | pestol | pesugi
Ditemukan 2 Definisi: pesta nikah
Daftar Isi -- pesta
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

pesta

KATA TERKAIT :

 : 
Kata Kerja
 : 
pesta,  berpesta,  berpesta-pesta,  memestakan 

pesta [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

pes·ta /pésta/ n perjamuan makan minum (bersuka ria dsb); perayaan: panen bagi mereka merupakan suatu --;
-- bujang pesta mengganti nama bujang yg sudah menginjak usia dewasa; -- dansa perayaan dng acara berdansa; -- gila cak pesta dansa yg tamu-tamunya berpakaian aneh-aneh (berkedok dsb); -- kawin pesta merayakan perkawinan; -- kritik perayaan untuk bebas mengkritik suatu masalah yg berkaitan dng (politik, ekonomi, hukum, dsb); -- nikah pesta kawin; -- olahraga perayaan olahraga dng mengadakan pertandingan berbagai cabang olahraga; -- panen perayaan setelah selesai padi dipotong;
ber·pes·ta v makan minum (bersuka-suka dsb): hampir setiap hari Minggu mereka ~;
ber·pes·ta-pes·ta v berpesta;
me·mes·ta·kan v merayakan (hari lahir dsb) dng perjamuan makan minum; mengadakan pesta untuk: bibi ~ hari perkawinan anaknya; mereka ~ anaknya yg baru saja menjadi dokter

pesta [THESAURUS]

pesta n acara, perayaan, perhelatan, perjamuan, resepsi;

memestakan v merayakan;

berpesta v bergembira ria, bersuka-suka

pesta [KAMUS SEASITE]

pesta : : : perayaan.
Definisi Singkatparty, festivity. BER-: to have a party, go to a party. MEM--KAN: celebrate s.t.
Definisi Inggrisparty, festivity. *BER-: to have a party, go to a party. *MEM--KAN: to celebrate s.t.
Contoh Murid-murid BERPESTA semalam suntuk sesudah pengumuman hasil ujian. => The students PARTIED late last night after the exam results were made known.
Ibu berjanji akan MEMESTAKAN hari ulang tahun saya nanti. => Mother promised to CELEBRATE my birthday.
Dengarkan kata

pesta [KAMUS INDONESIA]

pesta party

pesta [KAMUS GLOBAL]

carnival kb. karnaval, kirab, pesta, pasar malam dengan hiburan-hiburan.

feast kb. pesta, makan besar. f. day hari besar/raya. -kkt. menyenangkan diri sendiri. -kki. mengadakan pesta.

festival kb. pesta (perayaan). water f. pesta air. f. atmosfphere suasana perayaan/pesta.

festivity kb. (j. -ties) pesta-pesta, pesta ria, perayaan.

fiesta kb. pesta.

gala 'geila,'gaele, 'gala/ kb. pesta besar. -ks. meriah. g. occasion peristiwa yg meriah. g. costume pakaian pesta.

Lihat definisi kata "pesta" dalam Studi Kamus Alkitab

nikah

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
nikah,  menikah,  menikahi,  menikahkan,  pernikahan 

nikah [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ni·kah n ikatan (akad) perkawinan yg dilakukan sesuai dng ketentuan hukum dan ajaran agama: hidup sbg suami istri tanpa -- merupakan pelanggaran thd agama;
-- fasid Isl pernikahan yg tidak dapat dilangsungkan atau disahkan krn perbedaan agama, calon istri dl idah, muhrim, dsb yg melanggar aturan perkawinan dl Islam; -- gantung nikah yg dilakukan sesuai dng syarak (terutama dl agama Islam), tetapi belum diresmikan oleh petugas yg berwenang (suami istri belum tinggal serumah); -- sigar Isl pernikahan dng cara tukar-menukar calon istri di antara para wali untuk dinikahkan dng calon suami yg telah disepakati atau untuk dirinya masing-masing dng suatu perjanjian tanpa mahar, hukumnya haram; -- siri pernikahan yg hanya disaksikan oleh seorang modin dan saksi, tidak melalui Kantor Urusan Agama, menurut agama Islam sudah sah; -- tahlil pernikahan yg dilakukan oleh orang ketiga untuk menghalalkan bekas suami yg telah menjatuhkan talak tiga untuk kembali kpd bekas istrinya;
me·ni·kah v melakukan nikah; kawin: ia akan ~ dng seorang guru;
me·ni·kahi v mengambil sbg istri; mengawini: aku mau ~ nya;
me·ni·kah·kan v 1 menjadikan bersuami (beristri); mengawinkan: ia ~ anak perempuannya dng seorang dokter muda; 2 mengadakan upacara pernikahan untuk: Pak Camat akan ~ anaknya pd akhir bulan ini;
per·ni·kah·an n 1 hal (perbuatan) nikah; 2 upacara nikah: dia akan menghadiri ~ saudaranya

nikah [THESAURUS]

nikah, menikah v berbaur (ki), beristri, berjodoh, berkawin, berkeluarga, bersemenda, bersuami, berumah tangga, duduk, janji, kawin, menempuh hidup baru, mengikat, naik ke pelaminan;
ant bercerai

menikahi v mengawini;

menikahkan v mengawinkan, mempersuamikan, memperistrikan, mempersatukan, menyandingkan, mempersandingkan, menjodohkan, mempertemukan, memperjodohkan, memperbaurkan, mendudukkan;
ant menceraikan

pernikahan n akad nikah, ijab kabul, ijab nikah, perbauran, perikatan, perjodohan, perkawinan, pertalian, pertemuan
ant perceraian

nikah [KAMUS SEASITE]

nikah : : : Melakukan persetujuan untuk saling mengikat diri menjadi suami istri.
Definisi Singkatmarriage; marry. BER-: married. ME-: to get married. Also ME--I, ME--KAN, +
Definisi Inggris^1 marriage. 2 marry. BER-: married. *ME-: to get married. *ME--I: marry s.o. *ME--KAN: marry s.o. off. *PER--AN: wedding ceremony.
Contoh Udin akan MENIKAH bulan depan di Sumatra. => Udin is going TO GET MARRIED next month in Sumatra.
Tidak pantas orang setua itu MENIKAHI gadis belia. => It isn't appropriate for a man as old as that to MARRY a young girl.
Hanya ayahnya yang bisa hadir MENIKAHKAN anak gadisnya. => Only his father could be in attendance to MARRY OFF his daughter.
Acara PERNIKAHAN anak kami akan kami langsungkan secara sederhana saja. => We are going to conduct the WEDDING ceremony of our child in just a simple way.
Dengarkan kata

nikah [KAMUS GLOBAL]

illegitimacy kb. (j. -cies) sifat melanggar hukum / undang-undang, sifat tidak sah / sejati, kepalsuan, kelancungan.

illegitimate ks. haram. i child anak haram/zina.

marriage kb. 1 perkawinan, pernikahan. m. certificate akte pernikahan, surat kawin. 2 penggabungan.

natural kb. kelaziman, kebiasaan. -ks. 1 alam. 2 alamiah. 3 dasar. 4 wajar (death, right). n. manner tingkah laku yang tidak dibuat-buat. natural-born ks. dilahirkan dengan bakat. -naturally kk. 1 tentu saja. 2 asli. n. curly lahir keriting rambut yang asli.

wedlock kb. ikatan perkawinan.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran