Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- natrium
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

natrium

 : 
Kata Benda
 : 
natrium 

natrium [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

nat·ri·um n Kim logam alkali lunak, berwarna putih perak; unsur dng nomor atom 11, berlambang Na, dan bobot atom 22,9898;
-- karbohidrat garam natrium yg berasal dr asam karbonat, khususnya digunakan dl pembuatan sabun, bahan kimia, pemutih dan pembersih air, dan untuk fotografi; -- nitrat garam berkristal (NaN03) yg digunakan sbg pupuk, alat pengoksidasi pengawetan daging

natrium [THESAURUS]

natrium n sodium;

-- bikarbonat soda kue;

-- hidroksida kaustik soda, soda api, soda gosok;

-- karbonat abu soda, soda kristal

Daftar Isi -- karbohidrat
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS GLOBAL

karbohidrat

 : 
Kata Benda
 : 
karbohidrat 

karbohidrat [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

kar·bo·hid·rat n Kim senyawa organik karbon, hidrogen, dan oksigen, terdiri atas satu molekul gula sederhana atau lebih yg merupakan bahan makanan penting dan sumber tenaga (banyak terdapat dl tumbuhan dan hewan)

karbohidrat [THESAURUS]

karbohidrat n fruktosa

karbohidrat [KAMUS GLOBAL]

carbohydrate kb. hidrat-arang, karbohidrat.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran