1si·kat 1 n pembersih yg dibuat dr bulu (ijuk, serabut, dsb) diberi berdasar dan berpegangan (bermacam-macam rupanya): -- gigi; -- sepatu; 2 n sisir rambut; 3 n rangkaian (pisang) yg tumbuh dl satu sisir (bagian dr tandan): membeli se -- pisang di warung; 4 n penggaruk untuk menggemburkan tanah sesudah dibajak atau dicangkul; garu: koperasi tani menjual alat-alat pertanian, spt -- , bajak, dan pacul; 5 v ki rampas; 6 v ki makan sampai habis-habisan;
me·nyi·kat v 1 membersihkan dng sikat: - baju; - gigi; 2 menyisir rambut; 3 menggemburkan tanah dng sikat (garu): - sawah; 4 ki merampas atau menyerobot habis-habisan: penjahat itu telah -- semua perhiasanku; 5 ki menghabiskan sama sekali: kucing - makanan yg ada di meja;
pe·nyi·kat n 1 orang yg menyikat; 2 alat untuk menyikat;
pe·nyi·kat·an n proses, cara, perbuatan menyikat
2si·kat lihat pohon
sikat 1) n berus;
2) n garu, sisir;
3) v ki rampas;
menyikat v 1) memberus, menggaru, menggosok;
2) menyisir;
3) ki mencilok, mencoleng, mencopet, mencuri, menjambret, menjarah; membobol, mengambil, mengembat, menggarong, menggasak, merampok, merayah; mencaplok, menilap, menimpa, menyerobot, merampas, merebut; mencomot, menggondol;
5) ki melabrak, menggempur, menggenjot, menghantam, menyerang, merangsang;
6) ki melahap, memajuh, memakan, mengganyang, menggeramus, menyasau, menyengam; mengayap, mengonsumsi, menyantap;
~ habis melalap (ki), melantak, melipat, meludeskan, membabat, membersihkan, menandaskan, mengganyang, menggasak, meng-habiskan, menguras, merangkus
sikat : : : Alat untuk membersihkan sesuatu. | |||
Definisi Singkat | : | brush, scour; rake, harrow; bunch (of bananas). Also MENY-, -AN, PENY--AN. | |
Definisi Inggris | : | ^1 brush, scour. 2 rake, harrow. 3 bunch (of bananas). *MENY-: 1 brush s.t. 2 rake or harrow s.t. 3 (Coll.) take away, wipe out. -AN: stolen goods. *PENY--AN: 1 brushing. 2 stealing. 3 removing. | |
Contoh | : |
Tiba giliranmu pagi ini untuk MENYIKAT lantai. => Your turn has come this morning to SCOUR the floor. PENYIKATAN barang-barang di gudang petani itu dilakukan oleh para pencuri dari kota. => The STEALING of materials from the farmer's storage building was done by thieves from the city. | |
Dengarkan kata |
brush kb. 1 sikat. 2 kuas. 3 pertempuran. 4 semak-semak. 5 kol ( in a generator). -kkt. 1 menyikat. 2 menyeka(kan). -kki. bersentuhan. -brushing kb. penyikatan.
bunch kb. 1 ikat. 2 gerombolan. 3 rangkai 4 sikat, sisir. 5 tandan. 6 berkas. 7 Inf.: kumpulan, kelompok. -kkt. menyatukan. to b. up duduk berdekat-dekatan.
comb kb. 1 sisir, sikat. 2 balung, jengger (of a cock). -kkt. 1 menyisir. 2 menjelajah. to c. out 1 menyisir. 2 mencari dengan teliti.
hand kb. 1 tangan. 2 Agri.: buruh tani. 3 Nau.: anak kapal. 4 Bridge : susunan kartu. 5 sisi. 6 (measure) empat inci (lebar tangan). 7 jarum (of watch, clock). 8 tulisan tangan. 9 (applause) tepukan tangan. 10 sisir, tandan.
harrow kb. sisir tanah, garu, penggaruk. -kkt. menyisir tanah, menggaru, menggaruk. -harrowing ks. yang mengerikan/menyiksa. h. experience pengalaman yang mengerikan.