Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- mendatang
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

mendatang (root: datang)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja, Kata Keterangan
 : 
datang,  datang-datang,  berdatang,  berdatang sembah,  berdatangan,  mendatang,  mendatangi,  datang-mendatangi,  mendatangkan,  pendatang,  pendatangan,  kedatangan 

mendatang [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

da·tang 1 v tiba di tempat yg dituju: ia -- pukul 08.00; 2 v berasal: mereka -- dr desa; dr mana -- nya cinta, dr mata turun ke hati; 3 v hadir; muncul: ia tidak -- krn sakit; tiba-tiba ia -- di tengah-tengah kita; 4 n kelak kemudian; nanti: masa --;
-- tampak muka, pulang tampak punggung, pb hendaklah selalu bersopan santun apabila datang di rumah orang atau pergi dr rumah orang;
-- bulan haid; -- hati sampai hati; tega;
da·tang-da·tang adv 1 baru saja datang: ~ disuruh makan; 2 baru sekali datang: ~ mau pinjam uang; 3 selalu (seringkali) datang lagi: sudah diusir ~ saja;
ber·da·tang, ~ sembah kl v berkata-kata dng hormat (pd waktu menghadap raja): utusan raja itu menghadap raja seraya ~ sembah;
ber·da·tang·an v datang ramai-ramai; datang dr berbagai tempat: rakyat ~ dr seluruh pelosok kota;
men·da·tang v 1 muncul dng tiba-tiba: pd ketika itu ada pikiran ~; 2 datang menyusul: jika tidak ada aral, hendaklah Anda ~; 3 yg akan datang (tt waktu); kelak: semoga nasihat ini berguna pd hari ~;
men·da·tangi v 1 datang di; mengunjungi; menyinggahi; menghampiri: polisi ~ toko yg dibobol pencuri; 2 datang untuk menyerang: pasukan musuh ~ negeri itu;
da·tang-men·da·tangi v kunjung-mengunjungi; saling mengunjungi;
men·da·tang·kan v 1 membawa dr tempat lain: siapa yg mula-mula ~ pohon kina ke Indonesia; 2 memasukkan; mengimpor: pengusaha-pengusaha nasional diberi kesempatan untuk ~ mesin pertanian dr luar negeri; 3 memanggil: mereka ~ ambulans untuk mengangkut korban kecelakaan; 4 menyebabkan: banjir telah ~ kerugian besar; 5 mengundang untuk diajak bertanding: persatuan sepak bola Indonesia ~ kesebelasan Brazil;
pen·da·tang n 1 orang datang; orang asing (bukan penduduk asli): daya pesona Pulau Bali menarik ~ untuk berkunjung ke Indonesia; kampung itu sebagian besar penduduknya ~; 2 tiang (penyangga) tambahan untuk memperkuat; 3 perasaan yg timbul dl hati sebelum terjadi sesuatu; firasat;
pen·da·tang·an n proses, cara, perbuatan mendatangi atau mendatangkan;
ke·da·tang·an n 1 hal datang; datangnya: ~ delegasi kita disambut dng meriah; 2 cak telah didatangi (diserang, ditimpa, dsb): rumahnya ~ penjahat; negeri itu ~ musuh

mendatang [THESAURUS]

datang 1) v ada, asal, berasal, berkunjung, berlabuh, bertandang, hadir, hingga, masuk, mendarat, menjeru, merapat, muncul, pegari, sampai, singgah, tampak, terbit (perasaan), terlihat, terlintas, tiba, timbul, turun;
2) n kelak, kemudian, nanti;
ant pergi

mendatang n kelak, nanti, yang akan datang (waktu);

mendatangi v bertandang ke, memasuki, membesuk, mendekati, menempuh, menengok, menentang, mengarah, menggerayang, menghampiri, mengulangi, mengunjungi, menjenguk, menjumpai, menuju, menyambangi, menyamperi, menyatroni, menziarahi, merapati, pergi ke, sampai;
ant meninggalkan

mendatangkan v melahirkan, melantarkan, memanggil, memasukkan, membawa, membuahkan, membuat, memicu, memperkenalkan, mencetuskan, menerbitkan, mengadakan, mengakibatkan, menghadirkan, mengimpor, mengundang, menimbulkan, menjadikan, menumbuhkan, menurunkan (hujan), menyebabkan, menyelundupkan, menyulut, merangsang, mewujudkan;

pendatang n ekspatriat, imigran, orang asing, pelancong, turis, urban, wisatawan;
ant pribumi

~ baru anggota baru, junior, pemula, rekrut;

~ haram imigran gelap;

berdatang v berkata;

~ sembah menghormat, memohon, menyembah;

kedatangan 1) n kehadiran, kemunculan, ketibaan;
2) v cak kemasukan, kerasukan
ant keberangkatan

mendatang [KAMUS SEASITE]

datang : : : Tiba dari suatu tempat lain.
Definisi Singkatcome, arrive. MEN-: arrive, come; upcoming; occur, happen. Also MEN-, +
Definisi Inggris^come, arrive. *MEN-: 1 arrive, come. 2 upcoming. 3 occur, happen. *MEN--I: visit, pay a call. *MEN--KAN: 1 cause to be brought in, import. 2 bring about, cause. *KE--AN: 1 arrival. 2 to be unexpectedly visited by s.o.
Contoh Bab III harus saya pelajari untuk ujian MENDATANG. => I must study chapter III for the UPCOMING exam.
Saya akan MENDATANGI rumah-rumah jompo. => I am going to VISIT senior citizens' homes.
Kebun binatang ini MENDATANGKAN beruang putih dari Alaska. => This zoo BROUGHT IN a white bear from Alaska.
Kami KEDATANGAN banyak tamu di hari libur ini. => We were UNEXPECTEDLY VISITED by many visitors on this vacation day.
Dengarkan kata

mendatang [KAMUS INDONESIA]

datang arrive

mendatang [KAMUS GLOBAL]

absence kb. 1 kemangkiran.2 ketidak hadiran.3 ketiadaan, ketidakadaan, kekurangan.

absent ks.absen, mangkir,tak hadir.kkt. meninggalkan.absent-minded ks. 1 lupa-lupa, linglung, mengelamun. 2 pelupa,pelalai.

accessibility kb. hal dapat masuk, hal mudah dicapai.

accessible ks. dapat diperoleh.2 dapat menerima, dpt dicapai.3 dpt diambil 4 mudah didatangi,5 dpt didatangi.

advent kb. 1 kedatangan, datangnya. the a. of spring datangnya musim semi. 2 musim Adven.

appear kki 1 kelihatan. 2 menghadap. 3 muncul 4 terbit. 5 bermain. 6 nampak, tampak, kelihatan. 7 tampil, muncul.

approachable ks. 1 dapat didatangi. His house is easily a. Rumahnya mudah didatangi. 2 mudah ditemui. He's an a. chap Ia dapat mudah ditemui.

arrival kb. 1 kedatangan, sampainya, tibanya. a. time waktu tiba. 2 yang baru datang. the new arrivals pendatang-pendatang baru itu. on a. setibanya. He was dead on a. at the hospital Setibanya di rumah sakit, ia meninggal.

attack kb. 1 serangan, penyerbuan. to be on the a. a) sedang menyerang. b) menjadi pihak yang menyerang. 2 bangkitan (of nerves). -kkt. 1 menyerang (a town). 2 memecahkan (a problem). -kki. menyerang.

bring kkt. (brought) 1 membawa. 2 mengambilkan 3 membawakan.4 mengajukan.to b. about 1 menghasilkan 2 menimbulkan. 3 menyebabkan. 4 mengadakan. to b. around 1 menginsyafkan, menyakinkan 2 menyadarkan. membawa. to b. ashore mendaratkan.

come kki. (came, come) 1 datang. 2 terdapat. 3 menimpa. 4 sampai. 5 tiba, sampai. 6 ayo. -come-hither kb., ks. bujukan untuk datang. come-on kb. Inf.: penarik, penggairah. -coming kb. kedatangan.

draw kb. 1 tarikan. 2 seri. -kkt. (drew, drawn) 1 menggambar (a picture). 2 menarik, menutup (a curtain). 3 mengambil(kan). 4 mendatangkan. 5 menghela. 6 menyebabkan. 7 mendapat. 8 menyeret. 9 memindahkan. 10 membuang isi perut. (of foul).

emanate kki. berasal, keluar. Where did the rumor e. from ? Darimana asal desas-desus itu ?

flow kb. 1 aliran. 2 arus. 3 iriing-iringan, arus. -kkt. 1 mengalir. 2 melambai. 3 membanjir. -flowing ks. yang berjela-jela. land f. with milk and honey daerah yang penuh dengan makanan dan minuman.

harbinger kb. pertanda, alamat.

harmless ks. tak berbahaya.

haunt kb. tempat yang sering dikunjungi. -kkt. 1 terbayang, sering membayang. 2 sering mendatangi. -haunted ks. berhantu, angker. -haunting ks. yang sering timbul

immigrant kb. imigran, pendatang.

inaccessibility kb. keadaan tdk terdekau/ termasuki/ tertaklukkan/ tertundukkan/ sukar utk memperolehnya.

invade kkt. 1 menyerbu (a country). We were invaded by a swarm of bees Kami diserbu oleh segerombolan lebah. 2 melanggar (the rights/ privacy of others).

invasion kb. 1 serbuan, penyerbuan, invasi. the i. of Normandy penyerbuan. 2 pelanggaran, penggangguan (of privacy).

issue kb.1 (pokok) persoalan. 2 terbitan, nomor. 3 hasil.4 anak. -kkt. 1 mengeluarkan (magazines, money, stamp). 2 memberikan (uniforms, parking tickets). 3 membagikan (uniform). -kki. keluar.

oncoming ks. yang mendekat (train, traffic, storm).

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran