pri·va·ti·sa·si n 1 proses, cara, perbuatan menjadi milik perseorangan (dr milik negara); swastanisasi: -- swastanisasi adalah proses peralihan produksi barang dan jasa dr sektor pemerintah ke sektor swasta; 2 Ek penjualan sebagian atau semua saham sebuah perusahaan milik pemerintah kpd publik, baik melalui penjualan langsung ke perusahaan swasta nasional dan asing maupun melalui bursa efek;
mem·pri·va·ti·sa·si·kan v mengalihkan dr milik pemerintah (negara) menjadi milik perorangan (swasta); melakukan privatisasi: ~ sebagian pekerjaan yg semula diselenggarakan oleh pemerintah msl jasa membersihkan kantor