Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- mempersahajakan
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

mempersahajakan (root: sahaja)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
sahaja,  bersahaja,  menyahaja,  menyahajakan,  mempersahajakan,  kesahajaan 

mempersahajakan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1sa·ha·ja ===saja

2sa·ha·ja kl adv 1 sebenarnya; memang demikian: -- ia tidak tahu adat-istiadat Melayu; 2 sewajarnya; apa adanya: makin -- makin elok parasnya; 3 (dng) sengaja: maka tiada sekali-kali hambamu berniat -- hendak memanah;
-- basahan sudah menjadi kebiasaan berbuat sesuatu yg kurang baik;
ber·sa·ha·ja a sederhana; tidak berlebih-lebihan: orang desa itu hidupnya -;
me·nya·ha·ja v 1 berbuat sederhana; 2 kl berbuat dng sengaja;
me·nya·ha·ja·kan v 1 menyederhanakan; mempermudah: kita telah berusaha - prosedur pengeluaran barang dr gudang; 2 melakukan dng sengaja: penjajah - hal itu untuk menghambat kemajuan rakyat;
mem·per·sa·ha·ja·kan v menjadikan bersahaja; menyahajakan;
ke·sa·ha·ja·an n kesederhanaan; kewajaran: - orang itu tampak dr tutur katanya yg polos dan perilakunya yg lugu

mempersahajakan [THESAURUS]

sahaja 1) adv alamiah, seadanya, sederhana, sebenarnya, sesungguhnya, sebenarnya, senyatanya, sewajarnya, wajar;
2) v asa, sengaja;

bersahaja a apa adanya, biasa, jamak, konvensional, lugas, lugu, naif, natural, normal, polos (ki), populer, seadanya, sederhana, tenang, wajar;

menyahajakan v 1) mempermudah, memudahkan, mengentengkan, menggampangkan, menyederhanakan, meremehkan;
2) menyahaja, menyengaja;

kesahajaan n kepolosan, kesederhanaan, kewajaran

sahaja adv saja, hanya

mempersahajakan [KAMUS SEASITE]

sahaja
Definisi Singkatsee SAHAJA1 (simple . . .), SAHAJA2 (see SAJA).
Definisi Inggrissee SAHAJA1 (simple . . .) SAHAJA2 (see SAJA).
Dengarkan kata
sahaja1 : : : Tidak berlebihan; sederhana; apa adanya; tidak aneh-aneh.
Definisi SingkatBER-: simple, natural. MEMPER--KAN: simplify. Also KEBER--AN, PER--AN.
Definisi Inggris^BER-: simple, natural. MEMPER--KAN: simplify. KEBER--AN: simplicity. PER--AN: simplification.
Contoh Cara berpakaiannya sangat BERSAHAJA. => The way she dress is very SIMPLE.
Sebaiknya kamu MEMPERSAHAJAKAN gaya bahasamu. => It would be better if you SIMPLIFY your language style.
Lihatlah KEBERSAHAJAAN cara hidup keluarga Sudarmo. => Look at the SIMPLICITY of the Sudarmo family's way of life.
Dengarkan kata
sahaja2
Definisi Singkatsee SAJA.
Definisi Inggrissee SAJA.
Dengarkan kata
copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran