Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- membasahi
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

membasahi (root: basah)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
basah,  berbasah-basah,  membasahi,  membasahkan,  basahan,  pembasahan,  kebasah-basahan 

membasahi [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ba·sah a 1 mengandung air atau barang cair: bajunya -- kena hujan; 2 belum dikeringkan; masih baru: ikan --; 3 cak banyak mendatangkan keuntungan (uang dsb): ia ditempatkan di pos yg --;
sepala-pala mandi biarlah -- , pb
mengerjakan sesuatu janganlah tanggung-tanggung; sudah -- kehujanan, pb mendapat kemalangan ganda; tertangkap -- , pb tertangkap ketika sedang berbuat kejahatan; tertangkap tangan; mandi (berendam) tak -- , pb 1 berbuat sesuatu tanpa mengacuhkan teguran atau peringatan; 2 tidak menaruh perasaan (belas kasihan);
-- kerongkongan ki hidup senang; banyak rezeki; -- kuyup sangat basah; basah sekali; -- lencun basah kuyup;
ber·ba·sah-ba·sah v 1 sengaja membuat diri supaya basah; 2 basah kuyup;
mem·ba·sahi v membuat basah; memberi air supaya basah: hujan tercurah - bumi;
- kerongkongan ki menghilangkan haus; minum;
mem·ba·sah·kan v 1 membuat supaya basah: dia - kain dng mencelupkannya ke dl ember; 2 menyebabkan (menjadikan) basah: tinta yg tumpah itu - bukunya;
ba·sah·an n 1 penutup badan yg dipakai ketika mandi: kain -; 2 yg dipakai sehari-hari: gelang -;
pem·ba·sah·an n proses, cara, perbuatan membasahi;
ke·ba·sah-ba·sah·an a agak basah: tanahnya subur dan -

membasahi [THESAURUS]

basah a 1) becek, berair, berkemal, bersimbah, embal, jeblok, kuyup, lecap, lecet, lembap, lengas, lepek, ranai;
2) cak empuk, enak;
ant kering

membasahi v mandi, meletis, membanjur, membasuh, membiaki, memerciki, mencebok, menciprati, mencuci, mencurahkan, mengairi, mengelap, mengguyur, mengumbah, menuangi, menyemburi, menyimbahi, menyiram
ant mengeringkan

membasahi [KAMUS SEASITE]

basah : : : mengandung air. tempat/hal yang mendatangkan banyak uang.
Definisi Singkatwet, soaked; fresh (not dried). MEM-: become moist. Also MEM--I, PEM--AN.
Definisi Inggris^*1 wet, soaked. 2 fresh (not dried). MEM-: become moist. *MEM--I: dampen, moisten. *KE--AN: 1 wetness, dampness. 2 to become soaked with water. PEM--AN: moistening, dampening.
Contoh Celanaku BASAH kehujanan. => My pants are WET because of the rain.
Apakah Departemen Keuangan itu tempat yang BASAH? => Is the Finance Department a LUCRATIVE place?
Air minum yang tumpah itu MEMBASAHI tempat tidur. => The drinking water that spilled DAMPENED the bed.
Semua bukuku KEBASAHAN air hujan karena atap rumahku bocor. => All of my books BECAME SOAKED with rain water because the roof of my house leaks.
Dengarkan kata

membasahi [KAMUS INDONESIA]

basah wet

membasahi [KAMUS GLOBAL]

fresh ks. 1 segar. 2 hangat. 3 Inf.: kasar, kurang ajar. 4 baru. -kk. Inf.: f. out baru habis. fresh-air ks. di lapangan terbuka. f. fish ikan basah. fresh-water air tawar. -freshly kk. baru saja. f. printed baru saja dicat.

moist ks. basah.

moisten kkt. membasahkan (a rag, sponge). Her eyes moistened Air matanya berlinang.

wet kb. kebasahan. Don't go out in the w. Jangan keluar/pergi berhujan. -ks. basah. -kkt. (wet atau wetted) membasahi. -weting kb. pembasahan.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran