Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- melenyapkan
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

melenyapkan (root: lenyap)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
lenyap,  melenyapkan,  kelenyapan 

melenyapkan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

le·nyap a 1 tidak kelihatan lagi; tidak ada lagi; hilang; musnah: -- dr pandangan; perahu itu -- ditelan ombak; 2 tidak jaga lagi; nyenyak: -- tidurnya;
-- daratan ki tidak tahu apa yg harus diperbuat; bingung;
me·le·nyap·kan v menjadikan lenyap; menghilangkan sama sekali; memusnahkan;
ke·le·nyap·an n keadaan (hal) lenyap (hilang)

melenyapkan [THESAURUS]

lenyap v 1) amblas (cak), bablas (ki), gaib, habis, hanyut (ki), hapus, hilang, hirap, lelap, lenyak, lucut, maherat, menggelap, mengirap, menguap, meresap, musnah, penyap, perlina, pupus, silam, sirna, terbang (ki), tercecer, kabur, lari, pergi, menyingsing, menyisih;
2) nyenyak;
ant 1) muncul

melenyapkan v 1) melipur, melucutkan, membersihkan, membuang, memunahkan, memusnahkan, mencoret, menghapuskan, menghilangkan, meniadakan, menumpur, menyirnakan, meredam, membasmi, memberantas, memerangi, mengatasi, mengeliminasi, mengenyahkan, mengeradikasi, menggulung, menghancurkan, mengikis, meniadakan, menumpas;
2) ki membunuh, memutus, mencabut, menewaskan, menghabisi (ki), membantai, mencincang, menjagal, membedil, menembak
ant 1) memunculkan

melenyapkan [KAMUS SEASITE]

lenyap : : : hilang; musnah.
Definisi Singkatdisappeared. -KAN: make s.t. disappear.
Definisi Inggrisdisappeared. ME-KAN: make s.t. disappear.
Contoh Dalam sekejap butir-butir jagung yang saya tebarkan itu LENYAP dimakan burung-burung. => In the wink of an eye, the grains of corn that I had spread out DISAPPEARED, eaten by birds.
Susah sekali MELENYAPKAN bekas tetesan tinta di baju putih ini. => It's very difficult to GET RID OF the traces of ink spots on this white shirt.
Dengarkan kata

melenyapkan [KAMUS INDONESIA]

lenyap vanish

melenyapkan [KAMUS GLOBAL]

disappear kki. hilang, menghilang. The child disappeared Anak itu hilang. The snow disappeared Salju sudah menghilang.

dissipate kkt. menghamburkan. -kki. 1 menghilang. 2 merisau, berfoya-foya. -dissipated ks. yang merisau, tidak teratur/senonoh.

dissolve kkt. 1 membubarkan. to d. a partnership membubarkan persekutuan. 2 melarutkan. D. a cup of sugar in water Larutkan satu cangkir gula dalam air. -kki. larut. The sugar dissolved Gula itu larut.

extinguish kkt. 1 memadamkan. to e. a flame memadamkan api. 2 mematikan. to e. the lights mematikan lampu.

vanish kki. lenyap, menghilang. to dwindle to the vanishing point berkurang hingga titik yang habis/hilang sama sekali.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran