kuĀ·man n 1 binatang yg amat kecil yg menyebabkan penyakit kudis; 2 basil; bakteri; 3 ki barang yg kecil sekali (debu dsb);
-- beri bertali, pb melakukan sesuatu yg tidak mungkin; -- di seberang lautan tampak, gajah di pelupuk mata tidak tampak, pb kesalahan (kekurangan) orang lain walaupun kecil sekali akan kelihatan, tetapi kesalahan (kekurangan) sendiri (meskipun besar) tidak kelihatan; mencungkil -- dng alu, pb melakukan pekerjaan yg sia-sia;
-- air kutu air (yg menyebabkan kudisan, berlubang-lubang pd celah-celah kulit telapak kaki atau celah-celah jari kaki); tinea pedis
kuman : : : Binatang penyebab penyakit yang berukuran sangat kecil (tidak bisa dilihat dengan mata telanjang); bakteri; baksil. | |||
Definisi Singkat | : | germ, microbe, bacteria. | |
Definisi Inggris | : | germ, microbe, bacteria. | |
Contoh | : |
Masak dulu air itu untuk membunuh KUMAN-KUMANnya. => Boil the water first to kill the GERMS. | |
Dengarkan kata |
germ kb. kuman, basil. g. cell sel kuman. disease g. kuman penyakit. g. warfare perang kuman.