sisih, menyisih, disisih, menyisihkan, tersisih, tersisihkan, ketersisihan, penyisihan |
si·sih v, me·nyi·sih v 1 menyingkir; menghindar; menjauhkan diri; pergi menjauhi; memisah diri: banyak penduduk yg - dr kancah peperangan itu; 2 mengasingkan diri: setelah turun takhta, Baginda hidup - di pegunungan;
di·si·sih v disingkirkan; diasingkan;
- bagai antah, pb diasingkan dr yg lain; tidak disukai;
me·nyi·sih·kan v 1 mengasingkan; menyendirikan: pemerintah jajahan - para pejuang kemerdekaan ke tanah seberang; pd hari tuanya ia hidup - diri sbg pertapa; 2 mencadangkan; memisahkan (untuk keperluan tertentu): ia - sedikit gajinya tiap bulan untuk biaya studinya; walaupun gajinya tidak seberapa, tetap juga ia -nya tiap bulan untuk dikirimkan kpd orang tuanya; 3 memisahkan: pd saat itu sukar - titanium dr baja; 4 mengalahkan, menundukkan (sehingga lawannya tidak boleh mengikuti pertandingan berikutnya): ia berhasil - pemain-pemain RRC;
ter·si·sih v 1 terasing; terpencil; terpisah: mereka hidup - dr pergaulan; 2 tersingkir; dikesampingkan: bekas narapidana itu merasa - dr masyarakat; 3 tersingkir; tidak dibolehkan mengikuti pertandingan babak selanjutnya krn sudah kalah;
ter·si·sih·kan v sudah tersisih;
ke·ter·si·sih·an n keadaan tersisih: - kesebelasan itu merupakan suatu ketidakadilan;
pe·nyi·sih·an n 1 proses, cara, perbuatan menyisihkan; 2 babak dl pertandingan yg dimaksudkan untuk menentukan regu yg boleh mengikuti pertandingan babak selanjutnya: PSSI diharapkan dapat menjuarai babak - Pra-Piala Dunia di Singapura
sisih v hindar, pisah, singkir;
menyisih v 1) meminggir, menepi, menyingkir, menyisi; menghindar; hirap, lenyap, menyingsing;
2) menarik diri, mengasingkan diri;
menyisihkan v 1) meluarkan, membuang, mencampakkan, mencelampakkan, mengapkir, mengecualikan, mengedrop, mengeliminasi, mengirikan, menyingkirkan; memarginalkan, meminggirkan, mengesampingkan, menggeser, menggusur, menyebelahkan;
2) memisahkan, mengasingkan, menyendirikan;
3) menabung, menahan, mencadangkan, meninggalkan, menyediakan, menyimpan, menyisakan; meluangkan, menyempatkan, menyenggangkan;
4) mengalahkan, menundukkan;
penyisihan n eliminasi, peminggiran, penyingkiran;
tersisih v 1) terbuang, tercampak, terdepak (ki), tereleminasi, tergusur, terkesampingkan, tersingkir, tertendang;
2) terasing, terpencil;
3) angkat tangan, bertekuk lutut, mengambau (ki), menyerah, takluk, tunduk
ant 1) terpilih
sisih | |||
Definisi Singkat | : | 1. give way, gave out of way; 2. be separate; 3. set aside | |
Definisi Inggris | : | *MENY-- : give way, set aside *MENY--KAN: set aside, reject, ignore, eliminate *TER--KAN: eliminated *PENY--AN: elimination | |
Contoh | : |
Dia selalu MENYISIHKAN sebagian gajinya untuk ditabung => He always SETS ASIDE some of his salary to save. Ani sangat sedih karena TERSISIHKAN dari kontes kecantikan => Ani is very sad after being ELIMINATED from the beauty contest. Proses PENYISIHAN ini berlangsung sangat ketat => the ELIMINATION process is going very tight. |
deviate kb., ks. (seorang) yang menyimpang. -kki. 1 berselisih. The compass deviates slightly Pedoman itu berselisih sedikit. 2 menyimpang. to d. from cours menyimpang dari haluan.
sort kb. 1 orang. 2 macam, rupa. 3 jenis. 4 yang demikian. -kkt. menyortir, memisah-misahkan (mail, clothes). -sorting kb. penyortiran.