Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- keselarasan
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

keselarasan (root: laras)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
laras,  berlarasan,  melaraskan,  pelarasan,  kelarasan,  selaras,  menyelaraskan,  penyelarasan,  keselarasan,  selarasan,  melarasi 

keselarasan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1la·ras n 1 (tinggi rendah) nada (suara, bunyi musik, dsb); tala: kecapi ini agak rendah -- nya; 2 kesesuaian; kesamaan: bentuk dan isi sajak itu menunjukkan --;
-- bahasa Ling kesesuaian di antara bahasa dan pemakaiannya; -- pancer Mus nada tertentu yg dipertahankan untuk tetap dipukul sbg pengisi nada-nada yg kosong;
ber·la·ras·an v bersesuaian; cocok: pelaksanaan harus ~ dn
g ucapan;
me·la·ras·kan v 1 membuat supaya tinggi rendah larasnya sama; 2 membuat supaya selaras; menyesuaikan; mencocokkan: keadaan membuat dia harus ~ hidupnya dng adat istiadat daerah itu;
pe·la·ras·an n proses, cara, perbuatan melaraskan; penyesuaian: perlu diusahakan ~ kedua usul yg telah diajukan itu;
ke·la·ras·an n keselarasan;
se·la·ras n sama laras; setala; serasi; sesuai; sepadan;
me·nye·la·ras·kan v membuat supaya selaras (sesuai, serasi, senada, seirama); menyetalakan; menyesuaikan;
pe·nye·la·ras·an n proses, cara, perbuatan menyelaraskan; penyesuaian;
ke·se·la·ras·an n kesesuaian; kecocokan;
se·la·ras·an n Sas kombinasi unsur karya sastra yg dibuat sedemikian rupa sehingga dapat menampilkan keutuhan dasar karya itu

2la·ras a bulat panjang dan lurus (spt batang pohon, bambu)

3la·ras n 1 pembuluh senapan (bedil) tempat lewat peluru; 2 kata penggolong untuk senapan: mereka membawa lima -- senapan;
-- inti laras yg berfungsi menahan inti sampai diangkat ke permukaan; tabung inti

4la·ras n 1 distrik di Minangkabau; 2 dasar pemerintahan menurut adat

5la·ras ark v gugur; luruh;
me·la·rasi v menjadi gugur seluruh daunnya (tt pohon)

keselarasan [THESAURUS]

laras n 1) bunyi, nada;
2) harmoni, kesamaan, keselarasan, keserasian, kesesuaian, keteraturan;

melaraskan v menyelaraskan;

selaras a berbawaan, berpadanan, berpatutan, cocok, harmonis, konsisten, selia, sepadan, serasi, sesuai, setimpal; simetris, sinkron; rampak, setem; bersesuaian, bertepatan, harmonis, runtut, sebanding, sebentuk, seimbang, sejajar, sejalan, sekadar, senada, senapas, setanding, setara, setimbal, seturut, sewajar;

menyelaraskan v memadankan, mematutkan, mengharmoniskan, mengimbangkan, menyerasikan, menyesuaikan;

penyelarasan n harmonisasi, koordinasi, pengaturan, penyerasian, penyesuaian, sinkronisasi;

keselarasan n harmoni, kecocokan, kepatutan, keseimbangan, keserasian, kesesuaian, simetri; persetujuan

keselarasan [KAMUS SEASITE]

laras : : : sesuai; sehati; sama; harmoni; cocok.
Definisi Singkatpitch, key, scale; harmony, harmonious. SE-: in accordance with. Also KE--AN, +
Definisi Inggris^1 pitch, key, scale. 2 harmony, harmonious. SE-: in accordance with, in harmony. KE--AN: harmoniousness. PE--AN: adjustment.
Contoh Selera kami memang SELARAS dalam hal berpakaian. => Our tastes are in HARMONY in the matter of clothing.
KELARASAN bunyi nada ini ditentukan oleh kekompakan kita dalam memainkan alat musiknya. => The HARMONIOUS NATURE of the sound is determined by our cohesiveness in playing the musical instruments.
Dengarkan kata

keselarasan [KAMUS GLOBAL]

adjust kkt. 1 menyetel,mengatur. 2 membetulkan.3 mengurus, menyelesaikan.-kki. 1 menyesuaikan/membiasakan diri. 2 mengatur.

adjustable ks. dpt disetel/disesuaikan/dicocokkan.

adjuster kb. penaksir dlm tuntutan kerugian biasanya dlm asuransi.

barrel kb. 1 tong. 2 (gun) laras (bedil), lop. Inf.: b. of fun penuh lelucon. -kkt. memasukkan kedalam tong. - kki. Sl.: to b. along meluncur dengan cepat.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran