hi·bah n pemberian (dng sukarela) dng mengalihkan hak atas sesuatu kpd orang lain: rumah ini kami terima sbg -- dr paman;
-- tergantung pemberian semasa hidup yg kemudian digugat oleh ahli waris; wasiat pemberian dng menggugat wasiat yg baru mempunyai kekuatan hukum setelah pembuat wasiat meninggal;
meng·hi·bah·kan v memberikan sesuatu (rumah, sawah, dsb) sbg hibah kpd seseorang, biasanya diperkuat oleh akta notaris, pemerintah setempat, saksi dsb;
hi·bah·an n hasil menghibahkan;
peng·hi·bah·an n proses, cara, perbuatan menghibahkan
hibah | |||
Definisi Singkat | : | bequest, grant, donate | |
Definisi Inggris | : | bequest, grant, donate *MENG--KAN: give grant, award; donate | |
Contoh | : |
Yayasan itu akan memberikan HIBAH kepada universitas kami => That foundation will give GRANT to our university. Saya sudah ikhlas MENGHIBAHKAN tanah ini untuk membangun mesjid => I sincerely DONATE this land to build mosque. |