golong, bergolong-golong, menggolong, menggolongkan, tergolong, golongan, penggolong, penggolongan |
1go·long v, ber·go·long-go·long v berpuak-puak; berkelompok-kelompok: Kami jadikan manusia itu ~;
meng·go·long v menjadi kelompok-kelompok;
meng·go·long·kan v 1 membagi-bagi atas beberapa golongan; 2 memasukkan ke dl golongan: mereka ~ beliau sbg seorang ulama besar pd zamannya;
ter·go·long v termasuk (dl golongan, kelompok); masuk dl bilangan: ia ~ anak cerdas;
go·long·an n puak; tumpukan; kelompok (orang): yg datang kemari kebanyakan ~ kaya;
~ bangsa sekelompok bangsa (Cina, Arab, dsb); ~ darah jenis darah dl tubuh manusia yg ditentukan berdasarkan sifat-sifat khusus unsur darah itu (ada empat golongan: A, B, AB, dan O); ~ Eropa golongan bangsa yg terdiri atas: 1 orang Belanda; 2 orang Eropa lain yg bukan Belanda; 3 orang-orang bukan Eropa (spt Jepang) yg di negeri asalnya menganut hukum kekeluargaan yg bersifat (bercorak) sama dng Belanda dan dipersamakan dng Belanda; ~ fungsional potensi nasional dl masyarakat Indonesia yg tumbuh dan bergerak secara dinamis yg ikut di dl perwakilan secara efektif guna kelancaran jalannya roda pemerintahan dan stabilitas politik; ~ karya 1 golongan fungsional; 2 (huruf pertama ditulis dng huruf kapital) partai politik berlambang pohon beringin, disingkat Golkar; ~ kepentingan golongan masyarakat yg mempunyai kepentingan khusus di dl negara; ~ mayoritas golongan masyarakat yg terbanyak jumlahnya; ~ merah Pol 1 golongan komunis; 2 golongan Nasrani: dl konflik bernuansa agama itu ~ merah mendapat tekanan dr golongan putih; ~ minoritas golongan masyarakat yg sedikit jumlahnya; ~ penekan golongan masyarakat yg mempunyai kemampuan untuk memaksakan kehendaknya kpd pemerintah; ~ putih Pol 1 warga negara yg menolak memberikan suara dl pemilihan umum sbg tanda protes; 2 golongan muslim: ~ putih berhasil menghalau golongan merah dl konflik itu; ~ (ter)besar golongan mayoritas: ~ (ter)kecil golongan minoritas; ~ Timur Asing golongan bangsa yg tergolong bukan orang Eropa atau bukan orang bumiputra (pribumi) spt Cina, Arab, India, Pakistan;
peng·go·long n kata atau bentuk yg menyatakan kelas kata yg di sampingnya;
peng·go·long·an n proses, cara, perbuatan membagi-bagi atas beberapa golongan: ~ warna kulit dl penerimaan pegawai mendapat tantangan keras dr masyarakat
2go·long v, meng·go·long v menindas: bukan buat menolong, tetapi hendak ~
golong, menggolongkan v 1) memilah, mengategorikan, mengatur, mengelompokkan, mengklasifikasikan;
2) memasukkan, memperhitungkan, menganggap;
penggolongan n kategorisasi, pengelompokan, pengklasifikasian, penjenisan;
golongan n 1) bangsa, kalangan, kaum, lapisan, lingkungan, keluarga, komunitas, puak, wangsa;
2) bilangan, jenis, kategori, kelas, kelompok, klasifikasi, rombongan, rumpun, terup;
3) blok, faksi, fraksi, kubu, partai, pihak;
tergolong v terbilang, terhitung, termasuk, termuat;
segolongan n seagama, seberinda, seiman, sekaum, seikhwan, sekeluarga, seketurunan, sepuak;
bergolong-golong v berkaum, berkelompok-kelompok, berpuak-puak
golong : : : Memasukkan sesuatu di dalam groupnya. | |||
Definisi Singkat | : | MENG--KAN: classify, group. -AN: group, class, category. Also PER--AN. | |
Definisi Inggris | : | ^MENG--KAN: classify, group. *MENG--KAN: to group, classify. *-AN: group, class, category. PER--AN: classification. | |
Contoh | : |
Di Jawa masih banyak dipercaya dukun BERGOLONGAN HITAM. => In Java there are still many who believe that there are many shamans WHO PRACTICE BLACK MAGIC. Tidak mudah MENGGOLONGKAN tanaman ini ke dalam suatu jenis tertentu. => It isn't easy to GROUP these plants into one definite type. | |
Dengarkan kata |
classify kkt. (classified) membagi-bagi(kan), menggolongkan. -classified ks. 1 disusun menurut golongan. 2 rahasia. c. information bahan-bahan keterangan yang rahasia.