Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- deponir
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

deponir

 : 
Kata Kerja
 : 
deponir,  mendeponir 

deponir [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

de·po·nir /déponir/ v, men·de·po·nir v 1 menaruh untuk disimpan (uang dl bank); 2 menyimpan untuk tidak digarap (perkara dsb): pihak yg berwajib tadinya hendak ~ kasus penyelundupan bawang putih itu

deponir [THESAURUS]

deponir, mendeponir v membelakangi, membenamkan, membiarkan, mencuekkan (cak), memetieskan, mendiamkan, menelantarkan, mengabaikan, menggantungkan, meninggalkan

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran