dekat, dekat-dekat, berdekat, berdekat-dekat, berdekatan, mendekat, mendekati, mendekatkan, terdekat, memperdekat, memperdekatkan, pendekatan, kedekatan |
de·kat a 1 pendek, tidak jauh (jarak atau antaranya): tinggalnya -- dr sini; 2 hampir: sudah -- malam; 3 berhampiran (dengan): rumahnya -- rumah saya; 4 akrab; rapat (tt hubungan persahabatan, persaudaraan, dsb): pertemuan itu hanya dihadiri oleh sahabat -- nya; dia itu masih saudara -- saya; 5 menjelang: ia baru pulang -- dinihari;
-- dapat ditunjal, jauh dapat ditunjuk, pb perkataan atau pengakuan yg dapat dibuktikan kebenarannya; -- tak tercapai jauh tak berantara, pb menginginkan sesuatu, tetapi tidak mampu untuk mendapatkannya;
-- rezekinya ki lekas (mudah) mencari untung;
de·kat-de·kat adv cak terlalu dekat; rapat-rapat;
ber·de·kat v 1 berada (duduk dsb) dekat atau hampir (satu dng yg lain): dua anak ini tidak boleh ~ , kalau ~ pasti bertengkar; 2 kl berhubungan rapat; berbaik: siapa yg ~ dng penjudi akan menjadi penjudi; 3 ki berbareng; bergandengan: kesukaan itu selalu ~ dng kedukaan;
ber·de·kat-de·kat v berdekat;
ber·de·kat·an v 1 berdekat; 2 tidak berjauhan (dng);
men·de·kat v 1 datang menghampiri: tentara musuh sudah ~; 2 hampir akan tiba: kereta dr Surabaya sudah ~; 3 mau berdamai (bersahabat, bergaul): kedua belah pihak telah ~ dan segera akan tercapai persetujuan;
men·de·kati v 1 menghampiri; mau berdekatan dng: jangan ~ anjing geladak itu; 2 hampir sampai pd (saatnya dsb): perusahaan itu ~ kebangkrutan; 3 mulai hendak berdamai (bersahabat, bergaul): akhir-akhir ini ia berusaha ~ pujaannya itu; 4 hampir serupa dng; mirip: mukanya ~ muka ibunya;
men·de·kat·kan v menjadikan dekat (berdekatan); membawa dsb supaya berhampiran (berdekatan); mendampingkan: anak itu ~ mulutnya ke telinga ibunya untuk membisikkan sesuatu;
ter·de·kat a paling dekat: pencurian itu dilaporkannya kpd pos polisi yg ~;
mem·per·de·kat v menjadikan lebih dekat;
mem·per·de·kat·kan v memperdekat;
pen·de·kat·an n 1 proses, cara, perbuatan mendekati (hendak berdamai, bersahabat, dsb): ~ yg telah dilakukannya selama ini tampaknya tidak berhasil; 2 Antr usaha dl rangka aktivitas penelitian untuk mengadakan hubungan dng orang yg diteliti, metode untuk mencapai pengertian tt masalah penelitian; acangan;
~ ekstrinsik pendekatan karya sastra dng menggunakan ilmu bantu bukan sastra, spt sejarah, sosiologi, dan psikologi; ~ ideologi Huk pendekatan dl penelitian hukum yg menekankan pd pencarian kaidah ideal; ~ ilmiah penggunaan teori suatu bidang ilmu ntuk mendekati suatu masalah; ~ intrinsik pendekatan karya sastra dng menerapkan teori dan kaidah sastra yg penelaahannya bertolak dr karya sastra itu sendiri; ~ paternalis pendekatan manajer (dl melaksanakan kepemimpinannya mengarahkan bawahannya) bertindak spt seorang bapak thd anak-anaknya; ~ pembeli pendekatan kpd pasaran pembeli; cara dan usaha penjualan dng mementingkan permintaan pembeli; ~ sejarah Pol studi tt peristiwa masa lampau dl tenggang waktu tertentu dng pengelompokan dan penafsiran berbagai keterangan secara kronologis;
ke·de·kat·an n perihal dekat: saat berekreasi bersama si kecil, Anda dapat memanfaatkannya untuk membina ~
dekat a akrab, ambang, antara, dampil, damping, dekap, dempang, dempet, depan, di, erat, hadapan, hampir, intim, karib, kental, kepil, melekat, mendalam, menempel, menjelang, mepet, mesra, parak, pendek, rapat, samping, sanding, sebelah, sekitar, sisi, susur;
ant jauh
mendekat v 1) memepet, melekati, merapat;
2) mencapai, mendatangi, menjelang;
ant menjauh
mendekati v 1) melekati, mencapai, mendatangi, mendekapi, menentang, mengabah, mengarah, menghampiri, menuju, menyamperi, menyandingi, merapati;
2) ki membujuk, memburas, memikat (hati), mencumbu, mengakrabi, mengambil hati, mengelon, menggumbuk, menjinaki, menyebelahi, merangkul, merayu;
3) a arah-arah, hampir sama, mirip, seiras, serupa;
ant menjauhi
mendekatkan v melekapkan, melekatkan, mendampingkan, mendempetkan, mengakrabkan, mengaribkan, mengerapkan, menggabungkan, menggandengkan, menghampirkan, menjajarkan, menyandingkan, meraihkan, merapatkan, merendengkan;
ant menjauhkan
pendekatan n ancangan, penghampiran;
terdekat a terhampir, terdamping;
ant terjauh
berdekatan v berapit, berdampingan, berendeng, bergandeng, berhampiran, berhimpit, beriringan, berjajar, berapat, bersanding, bersebelahan;
ant berjauhan
memperdekat, memperdekatkan v membuat lebih erat, membuat lebih rapat;
kedekatan n afinitas, interelasi, koneksi, korelasi, relasi
dekat : : : Tidak jauh. | |||
Definisi Singkat | : | near, close by. MEN-: draw near to, approach. Also MEN--I, MEN--KAN. | |
Definisi Inggris | : | ^near, close by. BER--AN: be adjacent. *MEN-: draw near to, approach. *MEN--I: approach s.t. or s.o. *MEN--KAN: bring s.t. close to s.t. else. | |
Contoh | : |
Jangan MENDEKAT! Monyet itu akan mengamuk. => Don't COME NEAR! That monkey will go berserk. Supaya bisa melihat dengan jelas, saya akan MENDEKATI jendela. => To be able to see clearly, I will APPROACH the window. Sesudah insyaf dia sekarang selalu MENDEKATKAN diri kepada Tuhan. => Once she was enlightened, she always BROUGHT herself NEAR to God. | |
Dengarkan kata |
accost kkt.1 menyapa, menegur 2 mendekati,mendatangi.
anywhere kk. 1 di/ke manapun (juga), kemana saja. I'll go a. in the world Saya sudi pergi kemanapun di dunia ini. 2 kira-kira, boleh jadi..
approach kb. 1 mendekatnya, datangnya, menjelang, tibanya. 2 jalan. 3 perdekatan, pendekatan.
approachable ks. 1 dapat didatangi. His house is easily a. Rumahnya mudah didatangi. 2 mudah ditemui. He's an a. chap Ia dapat mudah ditemui.
gain kb.1 keuntungan.2 tambahan.3 perolehan.-kkt.1 memperoleh.2 menambah.3 mendapat, dapat 4 mencapai. -kki. memperoleh keuntungan.to g. on mendekati
handy ks. 1 cekatan, ringan tangan. 2 berguna. 3 dekat. -handily kk. dengan mudah.
immediate ks. 1 dengan segera. 2 dekat. -immediately kk. dengan segera, sekarang juga, dengan tidak melewatkan waktu, dengan serta merta. i. ofter segera sesudah.
nearby ks. dekat. n. area daerah dekat. -kk. dekat. to live n. tinggal dekat. -kd. dekat. to live n. the park tinggal dekat taman.
nearness kb. dekatnya.
nigh kd., kk. dekat.
oncoming ks. yang mendekat (train, traffic, storm).
propinquity kb. keadaan dekat, keakraban.
proximity kb. dekatnya (to dengan).
surround kkt. 1 mengepung (the enemy). 2 mengelilingi. 3 melingkungi. -surrounding ks. (yang ada) disekeliling. -surroundings kb., j. keadaan sekitar/sekeliling.