Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- berpedoman
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

berpedoman (root: pedoman)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
pedoman,  berpedoman,  memedomani 

berpedoman [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

pe·do·man n 1 alat untuk menunjukkan arah atau mata angin (biasanya spt jam yg berjarum besi berani); kompas: sebelum ada -- , orang menggunakan bintang untuk menentukan arah perjalanan perahu; 2 kumpulan ketentuan dasar yg memberi arah bagaimana sesuatu harus dilakukan; 3 hal (pokok) yg menjadi dasar (pegangan, petunjuk, dsb) untuk menentukan atau melaksanakan sesuatu: di samping syarat-syarat yg lain, para penyunting perlu menguasai -- ejaan; 4 pemimpin (yg menerangkan cara menjalankan atau mengurus perkumpulan): surat edaran dr -- besar;
ber·pe·do·man v 1 memakai pedoman: kita bentuk warga negara yg ber-Pancasila dan ~ kpd haluan negara; 2 menuju, mengarah (ke) ...; berpegang (kpd); menurut contoh: dl menentukan langkahnya ia selalu ~ kpd pengalamannya;
me·me·do·mani v mendasari pd pedoman: hakim hendaknya ~ undang-undang tertulis dl memutuskan perkara

berpedoman [THESAURUS]

pedoman n 1) kompas;
2) arahan, manual, panduan, petunjuk, tip;
3) asas, dasar, kaidah, konvensi, norma, patokan, pegangan, pijakan, prinsip;

berpedoman v berdasar, berpatokan, berpegang, berpijak, bersandar

berpedoman [KAMUS SEASITE]

pedoman : : : Suatu hal yang dipakai sebagai petunjuk untuk melakukan sesuatu.
Definisi Singkatcompass; manual, guide, directive. MEM--I: give guidance to.
Definisi Inggris^1 compass. 2 manual, guide, directive. MEM--I: give guidance to.
Contoh Kitab suci inilah yang MEMEDOMANIKU hidupku. => This holy book that GUIDES my life.
Dengarkan kata

berpedoman [KAMUS GLOBAL]

compass kb. 1 kompas, pedoman. 2 jangka (a pair of) compasses jangka. 3 batas (yang wajar). c. saw gergaji kecil untuk membuat lingkaran.

guide kb. 1 buku pedoman. 2 pandu, pemandu. -kkt. 1 mengemudikan (a car, boat). 2 menuntun. 3 menjadi penunjuk jalan. 4 mempedomani. g. word kata penunjuk. -guided ks. kendali. -guiding ks. yang menuntun. g. principle asas/prinsip sebagai pedoman/penuntun.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran