Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- berkajang
POS
KELUARGA KATA
KBBI
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

berkajang (root: kajang)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
kajang,  berkajang,  mengajangi,  dikajangi,  pekajangan 

berkajang [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ka·jang n anyaman dr bambu (daun nipah, mengkuang, dsb) untuk atap (penutup) pedati dsb;
ber·ka·jang v bertutup (beratap) kajang; mempunyai kajang;
me·nga·jangi v memberi beratap (bertudung) kajang: ~ gerobak;
di·ka·jangi v diberi atap kajang;
usang dibarui, lapuk ~ , pb 1 mana-mana yg kurang baik diperbaiki; 2 aturan (adat dsb) yg sudah dilupakan orang dihidupkan kembali;
pe·ka·jang·an n buritan atau bilik dl perahu yg diberi beratap kajang

berkajang [KAMUS GLOBAL]

awning kb. tenda rumah, kajang, kere.

foolscap kb. kertas folio.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran