Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- bengis
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS INDONESIA
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

bengis

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
bengis,  membengisi,  kebengisan,  membengis 

bengis [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1be·ngis a 1 bersifat keras tanpa belas kasihan kpd manusia atau binatang; suka berbuat aniaya; kejam: raja itu sangat -- thd rakyatnya; 2 menyebabkan penderitaan (kesengsaraan) yg berat: hukuman yg --; tindakan yg --; 3 tajam dan pedas (tt perkataan): kata-katanya yg -- akan menimbulkan dendam;
mem·be·ngisi v memperlakukan dng bengis; menganiaya: ia harus - anak-anak berandalan itu sebab jika tidak demikian, mereka itu akan terus mengganggu;
ke·be·ngis·an n sifat (perbuatan) bengis; kekejaman; kezaliman

2be·ngis Mk a marah; gusar;
mem·be·ngis v menjadi marah; bangkit amarahnya;
mem·be·ngisi v memarahi; menggusari

bengis [THESAURUS]

bengis a aniaya, kejam;

membengisi v menganiaya, mengejami, menindas, menyiksa, menzalimi, merajam;

kebengisan n angkara, kebiadaban, kebrutalan, kebuasan, keganasan, kekejaman, kezaliman, sadisme

bengis [KAMUS SEASITE]

bengis
Definisi Singkatcruel, strict, harsh
Definisi Inggris*cruel, strict, harsh *KE-AN: cruelty, harshness
Contoh Dictator negara itu sangat BENGIS => the dictator of that country is very CRUEL.
KEBENGISANnya terhadap binatang sudah diketahui oleh para tetangganya => his CRUELTY toward animals has been known by his neighbors.

bengis [KAMUS INDONESIA]

bengis cruel

bengis [KAMUS GLOBAL]

cruel ks. kejam, bengis, lalim. He is c. to his dog Ia kejam terhadap anjingnya.

ferocious ks. 1 ganas, buas, garang. 2 galak (of a dog).

harsh ks. 1 kasar (towel, expression, statement). 2 keras. 3 parau (of voice). 4 tajam. h. coast pantai yang gundul dan berbukit. -harshy dengan kasar. to treat h. memperlakukan dengan kasar.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran