Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
Daftar Isi -- belia
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

belia

 : 
Kata Benda, Kata Sifat
 : 
belia,  kebeliaan 

belia [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

be·lia a muda sekali; remaja
ke·be·li·a·an n perihal belia; keadaan yg masih remaja: arloji plastik itu memang mempunyai gaya tersendiri, yaitu berciri - yg penuh warna dan kegairahan

belia [THESAURUS]

belia a anom, bocah, kecil, muda, remaja, taruna, junior, juvenil, yuwana
ant renta

belia [KAMUS SEASITE]

belia : : : muda; dibawah umur orang dewasa; remaja.
Definisi Singkatyoung, youth.
Definisi Inggrisyoung, youth.
Contoh Walaupun dia masih berusia BELIA tetapi prestasinya sudah segudang. => Even though his age is still quite YOUNG, his achievement is already substantial.
Dengarkan kata

belia [KAMUS GLOBAL]

youth kb. 1 masa muda. in my y. semasa muda saya, sewaktu masih muda. 2 kaum muda. y. center balai pemuda, gelanggang remaja.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran