adik n 1 saudara kandung yg lebih muda (laki-laki atau perempuan): -- kandung; 2 kerabat yg lebih muda (dr pertalian kekeluargaan);
-- bungsu adik yg termuda; -- ipar adik suami atau adik istri; -- seayah adik berlainan ibu; -- seibu adik berlainan ayah; -- seibu seayah adik kandung; -- sepupu anak adik atau kakak ayah atau ibu, sbg saudara yg lebih muda (laki-laki atau perempuan) ;
ber·a·dik v 1 memanggil orang dng sebutan adik; 2 mempunyai adik;
adik-ber·a·dik n 1 (berlaku) sbg saudara (adik dan kakak): marilah kita bicarakan perkara itu secara ~;
ber·a·dik-ber·ka·kak v selaku adik dan kakak; bersaudara (spt adik dan kakak);
mem·per·a·dik v menganggap (memandang, memanggil, memperlakukan sbg) adik
adik n adimas, adinda, ading (cak), ari, dimas, muda, rai, yayi;
ant abang, kakak
memperadik v memudakan, mengecilkan, merendahkan
adik : : : 1. Saudara muda. 2. Panggilan kepada orang yang lebih muda (istri dsb.). 3. Pertalian persaudaraan dengan yang lebih muda. | |||
Definisi Singkat | : | younger brother, sister or cousin;+. BER-: have younger siblings. Also MEMPER-. | |
Definisi Inggris | : | ^*1 younger brother or sister or younger cousin. 2 form of address to younger brother or sister and younger people in extended family (esp. first cousins). 3 form of address from husband to wife, boyfriend to girlfriend. 4 form of address for service persons of either sex (waiter, etc.) younger than the speaker. BER-: have younger siblings. | |
Contoh | : |
ADIK saya ada lima. => I have five YOUNGER BROTHERS AND SISTERS. Apakah ADIK mau berbelanja? => Do YOU want to go shopping? ADIK IPAR saya ada di Jakarta. => My BROTHER/SISTER-IN-LAW is in Jakarta. | |
Dengarkan kata |
adik brother
adik (phrase) little brother
adik (phrase) little sister