Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
lindas | lindi | lindik | lindis | lindu | lindung | lindungan | lindur | linear | linen | ling
Daftar Isi -- lindung
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

lindung

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
lindung,  berlindung,  melindungi,  melindungkan,  terlindung,  lindungan,  perlindungan,  memperlindungi,  pelindung,  pelindungan,  kelindungan 

lindung [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1lin·dung , ber·lin·dung v 1 menempatkan dirinya di bawah (di balik, di belakang) sesuatu supaya tidak terlihat atau tidak kena angin, panas, dsb; bersembunyi: prajurit itu ~ di balik timbunan karung berisi pasir; perahu nelayan ~ di balik pulau; 2 bersembunyi (berada) di tempat yg aman supaya terlindung; 3 minta pertolongan kpd Tuhan Yang Mahakuasa supaya selamat atau terhindar dr godaan, bencana, dosa: melainkan Tuhan jualah tempat kita ~;
me·lin·dungi v 1 menutupi supaya tidak terlihat atau tampak, tidak kena panas, angin, atau udara dingin, dsb: anak itu ~ dirinya dng daun pisang supaya tidak kehujanan; 2 menjaga; merawat; memelihara: pemerintah ~ binatang yg hampir punah; 3 menyelamatkan (memberi pertolongan dsb) supaya terhindar dr mara bahaya: induk ayam itu ~ anaknya thd serangan burung elang;
me·lin·dung·kan v 1 membuat (diri) terlindung (tersembunyi dsb): ular itu ~ dirinya dl semak-semak; 2 mempergunakan sesuatu untuk melindungi: kanguru itu ~ anaknya di dl kantong perutnya; 3 menaruhkan (menempatkan) sesuatu di tempat yg aman atau terlindung;
ter·lin·dung v 1 tertutup oleh sesuatu sehingga tidak kelihatan (tidak kena panas, angin, dsb); 2 tersembunyi (di balik sesuatu); 3 diselamatkan (dr bencana dsb);
lin·dung·an n 1 yg dilindungi; 2 cak tempat berlindung; 3 cak perbuatan (hal dsb) memperlindungi;
per·lin·dung·an n 1 tempat berlindung; 2 hal (perbuatan dsb) memperlindungi;
mem·per·lin·dungi v menjadikan atau menyebabkan berlindung;
pe·lin·dung n 1 orang yg melindungi: beliau diminta menjadi ~ yayasan; 2 alat untuk melindungi;
~ jari alat yg dibuat dr kulit untuk melindungi telunjuk, jari tengah, dan jari manis pd waktu menarik busur; ~ lengan Olr alat yg terbuat dr kulit untuk melindungi lengan dr pukulan tali busur pd waktu melepaskan anak panah;
pe·lin·dung·an n 1 proses, cara, perbuatan melindungi; 2 ark jamban;
ke·lin·dung·an v cak 1 terlindung; 2 terlampaui; tersaingi: pantang ~

2lin·dung n belut

lindung [THESAURUS]

lindung, melindungi 1) v memayungi (ki), membela, membentengi, memelihara, mempertahankan, menaungi, mengamankan, mengayomi, menjamin, menutupi, menyelamatkan; mengawal; melestarikan, memelihara, menjaga, merawat;
2) a protektif; mencegah, preventif;

pelindung n beking (cak), mandala, pamong, patron, payung (ki), pengayom, penjaga, protektor; maesenas, penyokong;

lindungan n 1) jaminan, naungan, panji-panji;
2) cak perlindungan;

terlindung v aman, selamat, terjaga, terjamin, tersembunyi, tertutup;

berlindung v bersembunyi; bereda, bernaung, berteduh;

perlindungan n 1) asilum, benteng, bungker, perisai, pertahanan, tameng;
2) konservasi, pelestarian, pemeliharaan, penjagaan, perawatan, preservasi; pengamanan, proteksi, sekuriti;

kelindungan v cak 1) terlindung;
2) terkalahkan, terlampaui, tersaingi

lindung n belut, sidat, welut

lindung [KAMUS SEASITE]

lindung : : : Bersembunyi, berteduh, minta pertolongan pada yang berkuasa (Tuhan, pemerintah), dll.
Definisi SingkatBER-: to take shelter under s.t.; to be under the protection of. Also ME--I, +
Definisi Inggris^BER-: 1 to take shelter under s.t. 2 to be under the protection of. *ME--I, MEMPER--I: protect or provide shelter for s.t. or s.o. *TER-: protected, sheltered. KE--AN: protected, sheltered. *-AN: protection, shelter, refuge. *PE-: protector. *PER--AN: protection.
Contoh Induk ayam itu berusaha MELINDUNGI anak-anaknya dari kejaran burung elang. => That hen chicken tried to SHELTER her babies from pursuit by a hawk.
Tempat ini cukup TERLINDUNG dari gangguan angin. => This place is sufficiently SHELTERED from disturbances of the wind.
Saya lupa siapa pengarang buku "Di Bawah LINDUNGAN Ka'bah." => I forget who is the author of the book "Under the SHELTER of Ka'bah."
Bawalah PELINDUNG kepala ini selama dalam perjalanan. => Carry this head COVERING throughout the trip.
Sekarang sedang digalakkan PERLINDUNGAN terhadap binatang langka. => At present PROTECTION for rare animals is being encouraged.
Dengarkan kata

lindung [KAMUS GLOBAL]

screen kb. 1 kasa. 2 layar (putih) (for slides, movies). 3 tabir. 4 sekat. -kkt. 1 melindungi (o's face from the wind). 2 menyaring (applicants, sand). 3 memutar (a movie). 4 menutupi (the view from s.o.).

shade kb. 1 naung(an), tempat teduh. 2 window) tirai (jendela). 3 kere' (on porch). 4 corak. 5 perbedaan (of opinion). 6 lih LAMP. -shading kb. pembuatan bayangan.

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran