Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
dolok | dolomit | dolpin | dom | domain | domba | domblong | domein | domestik | domestikasi | dominan
Ditemukan 2 Definisi: domba keraman
Daftar Isi -- domba
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS SEASITE
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

domba

KATA-KATA TERKAIT :

 : 
Kata Benda
 : 
domba 

domba [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

dom·ba n 1 kambing yg berbulu tebal (bulunya dipakai bahan membuat wol); kambing kibas; 2 ki Kris umat manusia: Yesus akan menebus dosa-dosa segenap -- yg digembalakannya;
-- anakan domba (yg masih) kecil: cara menguasai -- anakan lebih mudah krn relatif lebih kecil dan ringan; -- ekor gemuk domba yg berasal dr Asia Tengah, ekornya besar, lebar, dan panjang, baik jantan maupun betina tidak bertanduk; -- ekor kurus domba asli Indonesia, badannya lebih kecil dp domba garut; -- garut domba yg tubuhnya besar, lebar, dan kuat, tanduk jantannya besar, melengkung ke belakang terus ke depan (membentuk semacam lingkaran); -- keraman domba yg digemukkan di dl kandang; -- liar domba yg merupakan nenek moyang dr domba-domba yg diternakkan saat ini; -- merino domba yg berasal dr Spanyol, berbulu tebal untuk penghasil wol, yg jantan bertanduk besar melingkar, tetapi tidak mempunyai naluri untuk beradu atau berkelahi dng jantan lain; -- pejantan domba jantan yg tidak dikebiri dan dapat digunakan sbg pemacek; -- umbaran domba yg dipelihara di padang penggembalaan alam, msl di Timor

domba [THESAURUS]

domba n biri-biri, kambing, kibas

domba [KAMUS SEASITE]

domba : : : Kambing yang berbulu tebal.
Definisi Singkatsheep.
Definisi Inggrissheep.
Contoh Ramli mempunyai DOMBA lima ekor. => Ramli has five SHEEPS.
Jas ini terbuat dari BULU DOMBA. => This coat is made of WOOL.
Dengarkan kata
Lihat definisi kata "domba" dalam Studi Kamus Alkitab
Daftar Isi -- keraman
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS

keraman (root: keram)

 : 
Kata Benda, Kata Kerja
 : 
keram,  mengeram,  keraman 

keraman [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ke·ram , me·nge·ram v 1 tinggal saja (di rumah), tidak pergi ke mana-mana: dr pagi dia ~ saja di rumah; 2 ki tinggal terkurung (di penjara): selama dia ~ di penjara, istrinya membuka warung di depan rumahnya;
ke·ram·an n 1 hasil mengeram; 2 sesuatu yg dikerami; 3 binatang ternak yg dikurung dl kandang saja dng maksud agar dapat berkembang biak dng baik: dana untuk proyek sapi ~ sudah disediakan Pemerintah

keraman [THESAURUS]

keram, mengeram v mendekam, menggerumuk, meringkuk;

mengeramkan v menetaskan

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran