Tentang Kami  |  Kamus SABDA Mobile
bahala | bahalan | baham | bahan | bahana | bahang | bahar | bahara | bahari | bahariwan | baharu
Ditemukan 2 Definisi: bahang laten
Daftar Isi -- bahang
POS
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS
KAMUS GLOBAL
Link, Gadget dan Share
Copy kode di bawah ini ke dalam situs anda:
Link
Gadget
Share
 Facebook
 Twitter
Tambahkan ke browser anda

bahang

 : 
Kata Benda
 : 
bahang 

bahang [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ba·hang n 1 hawa panas yg terjadi krn nyala api atau dr panas tubuh; 2 Fis tenaga gerak (energi kinetik), gerak rambang total atom atau molekul penyusun suatu benda;
-- jenis Fis kapasitas bahang per satuan massa atau jumlah bahang yg diperlukan untuk menaikkan suhu satu satuan massa zat satu derajat tanpa perubahan fase atau kimia; kapasitas bahang jenis; -- Joule Fis bahang yg timbul apabila arus listrik (elektrik) mengalir melalui zat antara atau penghantar yg mempunyai hambatan elektrik yg besarnya ditentukan oleh hukum Joule; -- laten Fis jumlah energi atau bahang yg diperoleh suatu zat tanpa kenaikan suhu selama perubahan fase berlangsung

bahang [THESAURUS]

bahang n panas (api), hangat (api), kalor

bahang [KAMUS GLOBAL]

heat kb. 1 panas, kepanasan. 2 bagian dari balapan. 3 tekanan. -kkt. memanaskan. -heated ks. hangat, bernafsu. -heating kb. pemanasan. -ks. pemanas

Daftar Isi -- laten
KELUARGA KATA
KBBI
THESAURUS

laten

 : 
laten 

laten [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

la·ten /latén/ a tersembunyi; terpendam; tidak kelihatan (tetapi mempunyai potensi untuk muncul): kita harus waspada thd bahaya -- komunis

laten [THESAURUS]

laten a potensial, terpendam, terselubung, tersembunyi

copyright © 2012 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) | Laporan Masalah/Saran